Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Anggota DPRD Jamal Darmawan Hadiri Peresmian TPU Berkah di Kelurahan Sriwijaya

Home / Meraingin

Selasa, 18 Agustus 2020 - 01:04 WIB

Upacara Penurunan Bendera HUT RI Ke-75 Wabup Jadi Inspektur, Sedangkan Virtual Penurunan Bendera di Istana Merdeka Dilikuti Oleh Bupati

BANGKO – BULENONnews.com. Wabup Merangin H Mashuri, menjadi inspektur upacara penurunan bendera Merah Putih yang diikuti satuan Polisi, Brimob, TNI dan Korpri di halaman depan Kantor Bupati Merangin, Senin sore (17/8).

Upacara penurunan Bendera Merah Putih tersebut, dimulai sekitar pukul 16.30 Wib dan berakhir sekitar pukul 17.30 Wib. ‘’Setelah kita naikkan pada upacara peringatan HUT RI ke-75, sore ini Bendera Merah Putih kita turunkan,’’ujar Wabup.

Seperti saat dinaikan, penurunan Bendera Merah Putih ini juga dilakukan oleh tiga orang pelajar terbaik Merangin. Upacara penurunan Bendera Merah Putih ini berlangsung sederhana dan khidmat.

Baca Juga  Penemuan Mayat Bayi di Sungai Merangin Bikin Geger Warga

‘’Upacara ini sangat mendisiplinkan protokol kesehatan pencegahan Covid-19. Semua peserta dan petugas mengenakan masker, menjaga jarak dan sebelumnya juga telah mencuci tangan,’’jelas Wabup.

Sementara itu pada waktu yang sama, Bupati Merangin H Al Haris bersama Ketua TP PKK Merangin Hj Hesti Haris dan unsur Forkopimda Merangin di Aula Utama Kantor Bupati Merangin, mengikuti virtual penurunan Bendara Merah Putih.

Baca Juga  Ketua DPD NasDem Merangin Ikuti Zoom Meeting Deklarasi Calon Presiden 2024 Dari NasDem

Upacara penurunan Bendera Merah Putih dari Istana Merdeka Jakarta itu berlangsung khidmat dan sangat sederhana. Semua tampak serius mengikuti jalannya upacara.

‘’Dengan upacara penurunan Bendera Merah Putih ini, berakhir serangkaian kegiatan peringatan HUT RI ke-75 yang digelar Pemkab Merangin. Mudah-mudahan tahun depan peringanan HUT RI akan berlangsung normal seperti biasa lagi,’’harap Bupati.

Reporter: Ote

 

Share :

Baca Juga

Meraingin

Polda Jambi Berikan 805 Paket Sembako Dalam Rangka Persiapan HUT Lantas Ke 67

Meraingin

Sertijab dan Pisah Sambut Kapolres Merangin Diawali dengan Gelar Apel Farewell Parade

Meraingin

Aksi Loyalis Ahmad D Simpang Limbur Berbuah Penundaan Pilkades Serentak Merangin

Meraingin

Hari Kesehatan Nasional Ke 59 di Merangin Bertaburan Doorprize, Lihat Apasaja Yang Tersedia

Meraingin

Motor Warga Raib Saat Sholat Eid, Pelaku Terpaksa Lebaran di Jeruji Besi

DPRD

M. Yani dan Hasan Jalil Didampingi Abu Bakar Tinjau Usaha Produksi Marning Jagung di Mentawak

Meraingin

Izhar Majid Ketua Komisi ll DPRD Prov. Jambi Hadiri Kunker Gubernur di Merangin

Meraingin

Gebyar Merdeka, H Mashuri dan Wabup Lepas Pawai HUT RI Ke 78 Dari Kantor Bupati Merangin