Polres Tanjab Barat Amankan Enam Pelaku Curanmor Dua Diantaranya Berstatus Pelajar Bupati Anwar Sadat Resmikan TPU Berkah  Pemkab Tanjab Barat Bangun TPU Berkah Mampu Menampung 7000 Makam Anggota DPRD Tanjab Barat Hadiri Peresmian TPU Berkah Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur

Home / Meraingin

Senin, 3 Agustus 2020 - 20:16 WIB

Al Haris: Dukungan PAN Sudah Mantap, Insha Allah Rekomendasi Keluar Minggu Ini

BANGKO – Al Haris merupakan satu-satunya kadidat calon gubernur Jambi asal Merangin yang sudah memastikan dukungan Partai Amanat Nasional (PAN) sudah mantap ke dirinya.

Diungkapkan Al Haris saat diwawancarai sejumlah awak media di gedung DPRD Merangin usai rapat Paripurna.

“Allhamdulilah PAN sudah Klir dengan kita, minggu ini rekomendasi keluar, “singkatnya senen (3/8/2020).

Al Haris juga menenerangkan, dukungan PAN terhadap dirinya, itu semua  berkat usulan bersama dengan Ketua DPD II se – Kabupaten Kota.

Baca Juga  DLH Merangin Temukan Beberapa Keluhan Warga Jelatang, Pihak PT. KDA Bersikukuh Tidak Ada Pencemaran

“Ketua DPD II sepakat dengan kita. bahkan Internal PAN juga sudah membahas di DPW siapa yang akan diusung, kini sudah sampai ke DPW,” ungkap Haris

Ditanya adakah kira-kira perubahan dukungan PAN nantinya, seperti calon gubernur lainnya, Bupati Merangin yakin kasusnya berbeda.

“Untuk masalah partai, itu beda proses mungkin, “singkatnya.

Akan tetapi Bupati Dua periode tersebut menyakini PAN tidak akan berubah dari kesepakatan usulan internal.

“DPW PAN Jambi sudah siap siapa calon yang diusung. Mereka PAN ini melihat mengusulkan dari bawah aspirasi sampai ke DPP, “jelasnya.

Baca Juga  Kasat Binmas Polres Merangin Hadiri Giat Wisuda 49 Tahfitz Alqur'an Pondok Pesantren Al Munawaroh

Ketika ditanya, hampir semua Kabupaten telah dilantik untuk tim pemenangan, tetapi Merangin belum juga dilantik sampai saat ini ?

“Satu-satunya Putra Merangin inikan cuma saya yang mencalon. maka dengan basis ini masyarakat bisa mengantarkan saya nantinya. Dan saya juga berharap warga Merangin jadi tim sukses itulah harapan saya,” Tutupnya.

Reporter/Editor: Ote

Share :

Baca Juga

Meraingin

Pemkab Merangin Peringati Hari Kebangkitan Nasional ke-115

Meraingin

Pasca Naiknya Harga BBM, Diduga Minyak Oplosan Menggurita di Pinggir Jalan

Meraingin

Pj Bupati: Wisuda Merupakan Refleksi Keberhasilan Penyelenggara Pendidikan

Meraingin

Wabup Sarolangun Himbau Masyarakat Untuk Saling Menghargai di Bulan Puasa

Meraingin

Izhar Majid Dewan Provinsi Jambi Serahkan Bantuan Meja Kursi Ke Madrasah Dusun Bangko

Meraingin

Peringatan HBN Ke 75 Tahun 2023, Pj Bupati Merangin Bertindak Selaku Inspektur Upacara

Meraingin

Sekda Merangin Hadiri Wisuda Santri dan Santriwati Tahfidz Al-Qur’an Ar Rosyidun Nafi’

Meraingin

Tiga Titik Ruas Jalan Rusak Segera Diperbaiki, Pj Bupati Cek Lokasi