Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur Seorang Pria di Tanjab Barat Alami Luka Bacok di Perut dan Tangan  Bupati Anwar Sadat Berikan Bantuan Sepada Baru Pada Pedagang Jamu Keliling  Bupati Tanjab Barat Tinjau TPU Desa Sialang Bupati Tanjab Barat Pimpin Apel Perdana Setelah Lebaran Idul Fitri 

Home / Tanjab Barat

Sabtu, 21 November 2020 - 11:38 WIB

Ciptakan Pemilukada Sejuk Aman dan Sehat, Ratusan Nelayan Ikut Sosialisasi

TANJAB BARATBULENONnews.com.

TNI, Polri, KPUD dan Bawaslu terus gencar lakukan sosialisasi di setiap lapisan masyarakat. Kali ini terhadap para Nelayan di Kota Kuala Tungkal, Tanjung Jabung Barat.

Sebelum sosialisasi diawali dengan penerapan protokol kesehatan dan pembagian masker sehat kepada para nelayan yang menghadiri kegiatan tersebut.

Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH mengutarakan Pilkada Damai dan Sehat menjadi atensi semua pihak tidak hanya aparat, penyelenggara tetapi juga masyarakat selelaku domain Pilkada.

Baca Juga  Kapolres Tanjab Barat Gelar Kegiatan Yustisi dan Himbau Prokes di Kelurahan dan Desa di Kecamatan Tungkal Ilir

“Diharapkan dalam memberikan hak suara pada tanggal 9 Desember mendatang para nelayan tetap menjaga protokol kesehatan COVID-19,” ujarnya.

Kapolres juga memghimbau para warga nelayan untuk tetap mengedepankan persatuan dan kerukunan walaupun akan terjadi pilihan pikihan berbeda.

“Para nelayan juga diharapkan dapat mengikuti pilkada dengan peraturan yang berlaku dan tidak terpancing dengan isu isu yang menyesatkan yang bisa menimbulkan perpecahan antar warga,” katanya.

Baca Juga  Kajari Tanjabbarat Blander Nakotika Jenis Sabu Seberat 2 kilogram

Sementara Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Eusanto mengajak masayarakat turut menciptakan suasana tentraman.

Eko Eetiawan, Ketua Panitia Kemilihan Kecamat Tungkal Ilir sangat mengapresiasi kegiatan sosaialisasi pilkada dama dan sehat oleh TNI-Polri.(Amr)

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Kejari Tanjab Barat Gelar Kegiatan Baksos Rangka HUT RI Ke-76

Tanjab Barat

Kejari Tanjab Barat Lakukan Vaksinasi Booster Seluruh Pegawai

Berita

Selama 33 Tahun Bertugas Di Polres Lingga Kepri Bertemu Teman Seangkatan Di Polres Tanjabbarat

Tanjab Barat

Panitia Wisuda STAI AN NABAWIYAH, Usir Kontributor MMC TV Bawaan Bupati

Tanjab Barat

DPD Perindo Tanjab Barat Rayakan HUT Ke 7 Dengan Do’a Bersama Pengurus dan Sayap Partai

Tanjab Barat

Waduh.Tapal Batas Tanjabbarat Dan Tanjab Timur Akan Berpengaruh Terhadap Penghasilan Tanjung Jabung Barat Dari Dana DBH

Tanjab Barat

Bupati Tanjab Barat Warning Lurah Untuk Tidak Mark Up dan Fiktif Kelola Dana Kelurahan

Tanjab Barat

Rugikan Negara Milliyaran Direktur PT Jasmine Indah Di Limpahkan Ke Kejari Tanjabbar