Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis Derita Penyakit Kulit, Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah

Home / Tanjab Barat

Sabtu, 21 Agustus 2021 - 12:17 WIB

Diduga Kapal Bermuatan Kasur Dari Negara Tetangga Diamankan Sat Pol Airud Polres Tanjabbarat

KM BUNGOA MAS II.GT.32 NO.115/GGb.2001.

 

TANJABBARAT-BULENONNEWS.COM,
Satu unit Kapal motor yang masuk keperairan sungai tiram Kuala Tungkal diketahui bermuatan kasur bekas dan akan segera di bongkar di salah satu gudang  yang berlokasi di Sungai Tiram Parit Gompong.kapal yang ber merk KM.Bungoa Mas II . GT. 32 No.115 /GGb .2001,saat ini sedang dilakukan pemeriksaan oleh pihak Sat Pol Airud Polres Tanjabbarat Jumat 15.00 wib, 20/08/21.

Berawal dari kecrigaan kapal yang sedang melakukan patroli rutin melihat kapal motor bermuatan sarat melintasi sungai pengabuan dan langsung masuk ke pelabuhan rakyat di sungai tiram dan diketahui kapal tersebutyang bermuatan kasur  diduga dari Negara tetangga. Kapal bertutup terpal dan bersandar di pelabuhan rakyat yang akan di bongkar di pelabuhan tersebut,tidak biasanya kapal motor barang bongkar muat di pelabuhan itu,dan menurut yang biasa kapal barang melakukan aktifitas bongkar muat di pelabuhan Tanggo Rajo Ilir.

Baca Juga  Pemkab Tanjab Barat Siapkan Perda Protokol Kesehatan Wajib Masker dan Sanksi

Masuknya kapal ke perairan sungai tiram ini membuat kecurigaan petugas,kecurigaan petugas langsung mendatangi kapal yang bersandar serta memeriksa muatan kapal tersebut.

Kecurigaan petugas yang melakukan pengejaran dan pemeriksaan didapati kapal tersebut bermuatan kasur bekas yang diduga di datangkan dari Malaysia atau Singapore.

Petugas Patroli dari Satuan Polisi Airud Polres Tanjabbarat langsung membawa Kapten kapal serta Kapal Motor KM.Bungoa Mas II untuk dimintai keterangan dan pemeriksaan dokumen – serta kelengkapan kapal dan barang bawaan.

Kasat Pol Airud Polres Tanjabbarat AKP Syaipul Anwar yang dikompirmasi awak media via selulernya,”mengatakan,saat ini Pihaknya sedang melakukan pemeriksaan dokumen kapal,termasuk pemerksaan ABK serta Kapten Kapaldan sampai saat ini kami juga belum mengetahui siapa pemilik barang bawaan tersebut.”Ujar AKP Syaipul Anwar

Baca Juga  Kasus Narkoba Di Tanjabbarat Meningkat Pada Tahun 2020

Syaripuddin Ar Selaku Direktur Eksekutif Petisi 28 Kabupaten Tanjabbarat menyayangkan jika masih ada kasur yang diduga di datangkan dari Singapore atau Malaysia,”kasur itukan limbah yang sudah afkir di negara tetangga,jadi sangat wajib dan perlu dilakukan pengarantinaan terlebih dahulu jika memang benar kasur tersebut berasal dari luar dan tidak tertutup kemungkinan pada kasur tersebut ada wabah penyakit atau virus”Pungkas Syarifuddin.

Pantau dilapangan hingga berita ini diterbitkan KM.Bungoa Mas Masih bertengger di sungai Tiram dan belum melakukan Pembongkaran Karena masih dalam pemeriksaan Pihak Berwajib.

JURNALIST/EDITOR,BULENON/OTE

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Pengawasan Masuk Kota Kuala Tungkal Diperketat

Tanjab Barat

Bupati Safrial Pimpin Upacara HUT Tanjung Jabung Barat Ke – 55

Tanjab Barat

Satu Orang Satpam Diringkus Polsek Tebing Tinggi Diduga Pengedar Narkotika Jenis Sabu

Tanjab Barat

Acara Selebrasi Panen Karya Penguatan P 5 SMP n 2 Kualatungkal

Tanjab Barat

3 Karya Seni Batik, Mahasiswi Asal Tanjab Barat Dapat Hak Cipta Dari menkumHAM

Tanjab Barat

Mestinya Saat Ini Tanjabbar Musim Kemarau, Namun Malah di Guyur Hujan Deras, Ini Kata BMKG

Tanjab Barat

Wabup Tanjab Barat Ikuti Pidato Kenegaraan RI Dalam Rangka HUT Ke-75

Tanjab Barat

Angka Perceraian di PA Tanjab Barat Meningkat,Ini Faktor Penyebabnya