Pemkab Tanjab Barat Buka Penerimaan PPPK  Bupati Tanjab Barat Laksanakan Safari Subuh Di Masjid Hidayatul Muslimin Bupati Tanjab Barat Safari Jumat di Masjid Desa Suban Bupati Tanjab Barat Hadiri Seminar Wawasan Kebangsaan Sekda Buka Secara Resmi Sosialisasi Perundang Undangan Bidang Kepegawaian Tahun 2023

Home / Pelalawan Riau

Minggu, 6 September 2020 - 20:16 WIB

Diduga Positif Corona, Satu Warga Desa Pesaguan Telah Meninggal Dunia

PELELAWAN-BULENONnews.com. Kapolsek Pangkalan Lesung Kompol Nazaruddin ,SH menyampaikan pada hari Sabtu tanggal 05 September 2020 sekira Pukul 09.00 Wib didapat informasi  bahwa adaya salah satu warga Desa Pesaguan Kecamatan Pangkalan Lesung yang dinyatakan Terkonfirmasi / Positif Covid-19.

Berdasarkan hasil Koordinasi dengan Kepala Puskesmas Bersinar Pangkalan Lesung Saudari Rita Widuri S.KM, menerangkan Kepada Media Bulenonnews. com.

“Pasien yang berinisial Yulius Mendrova, Umur 47 Tahun, Laki laki, Agama Kristen, Alamat RT. 02 RW. 01 Desa Pesaguan Kecamatan Pangkalan Lesung,”Saat ini di Isolasi di RS Efarina Pangkalan Kerinci.

Adapun pasien An dan YM berhubungan erat dengan pasien An. NETTI (istri pasien) yg telah meninggal di RS. Medicare Sorek pada tgl 26 Agustus 2020, dan dikebumikan tidak sesuai protokoler kesehatan di Daerah Pipa Gas Kecamatan Pangkalan Kuras.

Baca Juga  Bupati Pelelawan H Zukri Buka Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD 2021-2026

Yang mana pada saat itu yg menjaga / merawat pasien an. NETTI di RS. Medicare Sorek yakni. Saudari Yulius Mendrova dan Saudari Hotmaida.

Selanjutnya pada tanggal 03 September 2020, Saudari Hotmaida
yg merawat pasien An. Netti telah meninggal Dunia di RS. RSUD Selasih dan dikebumikan di Pangkalan Kerinci sesuai dengan Protokol Kesehatan

Dari kejadian tersebut pada hari Sabtu tanggal 05 September 2020 sekira pukul 10.30 Wib Kepala Puskesmas Pangkalan Lesung bersama Polsek Pangkalan Lesung dan Aparatur Desa Pesaguan melakukan Traking Kontak terhadap keluarga Pasien dan warga yang kontak langsung Dengan pasien.

Baca Juga  Korupsi Dana APBD Mantan Kades Sungai Upih Ditahan Kejari

Kepala Puskesmas Bersinar Pangkalan Lesung akan melakukan Tes Swab  terhadap Keluarga dan warga yg kontak dengan pasien sebanyak 14 (empat belas) orang
yg direncanakan pada hari Senin
Tanggal 07 September 2020, dan Menghimbau / Memohon kepada Keluarga dan warga yg kontak langsung dengan pasien,” Agar melakukan Isolasi Mandiri di rumah masing-masing menjelang akan dilakukan tes oleh Petugas Kesehatan.
tutup media Bulenonnews. com.

Penulis/Editor: Azwa/Ote.

Share :

Baca Juga

Pelalawan Riau

Baznas Pelelawan Salurkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran di Desa Mak Teduh

Pelalawan Riau

Bupati Pelelawan H Zukri Buka Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD 2021-2026

Daerah

Camat Bandar Petalangan Gelar Rakor Penanggulangan Penyebaran Covid-19

Pelalawan Riau

Pihak Terkait Tutup Mata Pemilik Gudang BBM di Desa Simpang Beringin Harus Ditindak

Pelalawan Riau

Pramuka SMAN 1 Pangkalan Kuras Galang Dana Membantu Korban Kebakaran

Pelalawan Riau

Kunker Perdana Bupati Pelelawan Disambut Hangat Para Camat Kuala Kampar

Pelalawan Riau

Bupati Pelelawan H. Zukri Tegaskan 1800 Guru PDTA/MDA Honor Segera Dibayarkan

Pelalawan Riau

Bupati H Zukri Harapkan Akuntabilitas Keuangan Daerah Yang Dapat Dipertanggungjawabkan Oleh Pemda