Di Hadapan Polisi Para Pemuda Perang Sarung Minta Maaf ke Masyarakat Tanjab Barat Video Viral Perang Sarung Resahkan Warga Tanjab Barat. Bupati Tanjab Barat Himbau Pedagang Berjualan di Pasar bedug Alun Alun Kota Kuala Tungkal Gandeng Bulog Kuala Tungkal,Dinas Koperindag Tanjab Barat Melaksanakan Operasi Pasar Mengganggu Pengguna Jalan, Bupati Anwar Sadat Minta BPJN Jambi Pindahkan Alat Berat di Jalur Dua Pargom

Home / Sarolangun

Sabtu, 28 Agustus 2021 - 22:57 WIB

Diduga Tanah Rawa Yang Labil, Tembok Lapas Kelas ll B Sarolangun Rubuh

 

Sarolangun-Bulenonnews.com. Tembok Lembaga Pemasyarakatan (LAPAS) kelas II B Kabupaten Sarolangun roboh sekira pukul 14.25 WIB pada Sabtu (28/08/2021).

Kepala Lapas, Irwan mengungkapkan dugaan semetera rubuhnya Tembok setinggi 7 meter tersebut oleh labilnya timbunan tanah rawa dibawah pondasi, sehingga belum diketahui secara pasti penyebab roboh tembok Lapas ini.

Baca Juga  Tiga Kades Kecamatan Air Hitam Kabupaten Sarolangun Dilantik

“Tembok yang roboh dibagian Barat Lapas. Untuk penyebabnya belum diketahui secara pasti, tapi kemungkinan karena tanahnya tanah rawa,” ungkap Irwan, Kalapas kelas IIB Sarolangun saat dikonfirmasi via telepon. Dilangsir Teranews.id.

Atas kejadian tersebut, Bupati Sarolangun Cek Endra bersama Dandim serta pejabat lainnya turun langsung ke lokasi dimana Lembaga pemasyarakatan itu berada.

Baca Juga  Tak Kenal Maka Tak Sayang, Kominfo Sarolangun Silaturahmi Bersama Awak Media

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Untuk warga Lapas langsung kita evakuasi ke dalam Sel Tahanan masing-masing,” pungkasnya.

Reporter :Ote. 

Share :

Baca Juga

Sarolangun

Misteri Keberadaan Bintek DPRD Sarolangun Picu Aksi HMI Saling Dorong

Pemerintahan

PROKES KETAT, H. Cek Endra Lantik 4 Kades Se Kecamatan Batang Asai Sekaligus

Sarolangun

H. Cek Endra Hadiri Pelantikan/Pengukuhan Lembaga Adat Sarolangun

Pemerintahan

Tiga Kades Kecamatan Air Hitam Kabupaten Sarolangun Dilantik

Sarolangun

Ketua DPRD Sarolangun Himbau Masyarakat Untuk Menjaga Kamtibmas Nataru.

Sarolangun

H. Cek Endra Buka Acara Forum Konsultasi Publik Dalam Rangka RPD Tahun 2023 – 2026

Sarolangun

Selaku Waka Mabicab Kwatir Cabang Sarolangun Hilallatil Badri Hadiri Penutupan PWN 2021

Sarolangun

Wabup Sarolangun Bertindak Selaku Pembina Upacara Peringatan HAB Kemenag Ke 76