Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis Derita Penyakit Kulit, Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah

Home / Tanjab Barat

Selasa, 20 Oktober 2020 - 22:34 WIB

Gugus Tugas Covid-19 Lakukan Simulasi Pedagang Dilokasi Pariwisata WFC Kuala Tungkal

TANJAB BARAT-BULENONnews.com.

Menindak lanjuti tuntutan pedagang atas penutupan Water From City (WFC) Kuala Tungkal. Sejak 2 Oktober 2020 lalu.

Untuk itu, Pemkab Tanjab Barat, melalui Dinas Pariwisata,Pemuda dan Olahraga (Disparpora) melakukan simulasi pada puluhan pedagang di lokasi Water From City Kuala Tungkal. Senin (19/10/20)

Dimana diketahui,atas penutupan tempat pariwisata yang ada di Kuala Tungkal berimbas pada sejumlah pedagang yang ada di sekitar WFC,

Dimana penutupan ini membuat pedagang tidak bisa berjualan. Beberapa waktu lalu pun telah di lakukan pertemuan untuk memberikan solusi terkait aktivitas pedagang.

Baca Juga  Angka Pembuatan Paspor Di Kantor Imigrasi Kelas II Kualatungkal Menurun,Pelayanan Tetap oftimal

“Kemarin sudah di lakukan simulasi dan ini di laksanakan sebagai tindak lanjut surat permohonan pembukaan WFC oleh pedagang. setelah sebelumnya diadakan pertemuan antara para pedagang wfc dengan pihak parpora,”sebut Rengga Sekarsari, Kasi Pengembangan Destinasi di Disparpora Tanjabbar, Selasa (20/10)

“melalui pertemuan tersebut di lanjutkan rapat tim gugus covid yang akhirnya memutuskan untuk dilaksanakan simulasi terlebih dahulu sebelum ada keputusan membuka,”tambahnya

Lebih lanjut disampaikannya bahwa simulasi adalah salah satu dasar nantinya sebagai bahan evaluasi tim gugus.

Baca Juga  Wow/// Mantap 6 Orang Terduga Pelaku Pencandu Narkotika Jenis Sabu Diamankan Satnarkoba Polres Tanjabbarat

Hal ini untuk menentukan apakah pedagang wfc telah menjalankan protokol kesehatan dengan baik dan benar sehingga layak untuk dibuka kembali.

“Jadi setelah simulasi kemarin WFC tidak langsung bisa dibuka. Jadi hari ini kita bersama tim gugus khusus akan membahas mengenai hasil simulasi dalam rapat tim. Jadi nanti akan di putuskan dari simulasi kemarin, apakah WFC di buka atau di tutup,”pungkasnya

Reporter : Amir.

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Bupati Safrial Hadiri Peresmian Mushala Fakultas Perternakan Unja

Tanjab Barat

Pisah Sambut Lima PJU Polres Tanjab, Kompol Wirmanto:Banyak Kenangan dan Pembelajaran Yang Didapat

Tanjab Barat

Via Insan Pers,Bawaslu Tanjabbarat Sosialisaai Pengawasan Partisipatif

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Beserta Isteri Santuni Anak Yatim dan Kaum Dhuafa

Tanjab Barat

Gunakan Becak Kapolres Tanjab Barat Jemput Warga Lansia Untuk di Vaksin

Tanjab Barat

Beredar Isu Dugaan Oknum Anggota DPRD Inisial A Atur Proyek APBD/APBDP 2021

Tanjab Barat

Ini Pengakuan Pelaku Pemerkosa Isteri Temannya

Tanjab Barat

Ketua DPRD Tanjab Barat Ucapakan Selamat Hari Lahir Pancasila