Satreskrim Polres Tanjab Barat Razia Lapak Penjual PetasanĀ  Polres Tanjab Barat Mengamankan Kedua Kelompok yang Bertikai Untuk Dilakukan Mediasi Belum Mempunyai Aturan Hukum,Diduga Kadishub Tanjab Barat Sering Masukan Alat Berat di Pelabuhan Roro Kuala TungkalĀ  DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Pertama,Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati Tahun 2023 Hadiri Pelepasan Logistik Pemilu 2024,Ketua DPRD Tanjab Barat: Kita sangat mengapresiasi Penyelenggara Pemilu

Home / Meraingin

Minggu, 28 Agustus 2022 - 14:16 WIB

Jelang Penilaian Adipura di Kabupaten Merangin, Sampah Berserakan Tak Ditangani Dengan Baik

BANGKO – BULENONNEWS.COM. Menjelang penilaian Adipura di Kabupaten Merangin, Pemkab terlihat santai tanpa ada aktifitas petugas yang bekerja ekstra seperti tahun-tahun yang sudah berlalu.

Berdasarkan pantauan media Minggu siang (28/8/22), sampah-sampah di lokasi tugu Adipura sepanjang Pedagang Kaki Lima (PKL) tampak dibiarkan tanpa ada pengangkutan oleh petugas DLH.

Hal sampah berserakan tersebut dikatakan salah satu Warga yang hendak ngopi di salah satu kantin dilokasi itu, jika kepedulian pemerintah tidak ada jangan salahkan para pedagang ikut-ikutan tidak tertib, padahal PKL sudah berusaha mengumpulkan sampah pada tempatnya.

Baca Juga  Polres Merangin Panggil Sejumlah Pejabat Dinas Kesehatan

” Petugas itu kan digaji, mestinya sadar akan tugasnya, juga para pedagang tong sampah itu jagan sampai makan badan jalan, sudahlah kursi di letakkan di trotoar, spanduk juga di badan jalan, tong sampah pun di tarok di badan jalan, jadi tertibnya dimana??, ” Kata Warga.

Baca Juga  Umarela Kembali Terpilih Sebagai Kepala Desa Mudo Pada Pilkades Serentak Merangin 2022

Terpisah, Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Merangin Arzalvery Agus, S. STP. MSI saat dikonfirmasi via telpon selular, tidak membantah atas sampah yang berserakan tersebut.

” Ya bang, petugas kami selalu mengangkut sampah di lokasi tugu Adipura itu, mungkin karena libur hari Minggu mereka tidak bekerja, Besok pasti diangkut bang,” Pungkas Sekdin.

 

Reporter : Ote

 

Share :

Baca Juga

Meraingin

Hj Nurhaida Mashuri Beri Semangat Pasien RSUD Kol Abundjani Bangko dan RS Raudah

Meraingin

Pj Bupati Merangin Saksikan Pengukuhan Bunda Paud Kabupaten Merangin

Meraingin

M. Yani Tampung Aspirasi Masyarakat Batang Masumai Melalui Reses DPRD Ke 2 Dapil 1 Merangin

Meraingin

Wabup Nilwan Yahya Menghadiri Halal Bihalal MWC NU Ansor di Tabir Timur

Meraingin

BPPRD Merangin Optimis PAD 2020 tercapai 100%

Meraingin

Sertijab dan Pisah Sambut Kapolres Merangin Diawali dengan Gelar Apel Farewell Parade

Meraingin

Pentingnya Mentauladani Akhlak Rosulullah, Pemkab Merangin Maulid Nabi Muhammad, SAW

Meraingin

12 Instansi Terima Penghargaan Dari Bupati Merangin Atas Capaian Vaksinasi Covid-19