Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil, Pengendara Dihimbau Tertib Lalu Lintas Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis

Home / Tanjab Barat

Senin, 15 Februari 2021 - 14:10 WIB

Kekosongan Ketua DPC Partai Demokrat,Jamal Siap Layani Amir Sakib Di Mucab

Pemilihan Ketua DPC PARATI Demokrat,Jamal Bersaing Dengan Amir Sakib

TANJABBARAT-BULENONNEWS.COM, Persaingan untuk menjadi ketua DPC Demokrat Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Pasca di tinggal ketua Dewan Pimpinan Cabang H. Syahruddin Zein (H Otto), semakin seru untuk di simak.

Setelah beberapa bulan kosong dan hanya di jabat oleh wakil ketua Sementara, sejumlah nama santer dikabarkan siap bersaing meramaikan pemilihan ketua partai Merci di Tanjung Jabung Barat ini.

Baca Juga  Bupati Terima Audiensi Forum Jurnalis Tanjung Jabung Barat

Dua nama yang mencuat saat ini yang akan berlaga dalam pemilihan ketua DPC Demokrat Tanjabbar yakni Wakil Bupati Tanjabbar, Amir Sakib dan Anggota DPRD Tanjabbar Jamal Darmawan Sie.

Jamal menyebutkan bahwa, dirinya siap maju ketua DPC Demokrat. Bahkan, dia siap menantang Amir Sakib yang sudah menyatakan sikap siap maju.

” Saya siap maju nanti untuk menjadi ketua DPC Demokrat, ” Kata Jamal Senin (15/2/21)

Baca Juga  Giat Vaksin Polres Tanjabbarat Disambut Gembira Para Siswa SD 108,Anggota Yang Bertugas Membagikan ATK Dan Snack

Ia pun secara tegas menyatakan tidak gentar walaupun harus berhadapan dengan wakil Bupati Tanjabbar nantinya pada pemilihan DPC Demokrat.

“Saya akan maju, demi kebaikan Demokrat kedepan,” Ucapnya.

Menurut Jamal, persaingan untuk menjadi ketua DPC Demokrat, sejauh ini baru ada nama Amir Sakib.

” Baru beliau (red, Amir Sakib), dan saya.” Pungkas dewan 3 periode ini.

PEWARTA:AMIR.

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Masuk Zona Merah, Kapolres Himbau Masyarakat Jangan Bosan Terapkan Prokes

Tanjab Barat

Sat Pol PP Lakukan Penertiban Dikalangan Pedagang Pasar Buah Yang Berjualan Di Jalan Trotoar

Tanjab Barat

Jamal Dermawan Anggota DPRD Dari Fraksi Demokrat Bersama Pengurus Yayasan Budhi Luhur Lakukan Vaksin Dan Beri Bantuan Sembako

Tanjab Barat

Kampung Nelayan Sebagai Kampung Bebas Narkoba

Tanjab Barat

JDS, Silahturami Ke Parit 4 Kecamatan Tungkal Ilir Menghadapi Pemilu 2024

Tanjab Barat

Bunga Bangkai Ditemukan di Pekarangan Masyarakat Desa Suak Labu

Tanjab Barat

Kapolres Tanjabbarat AKBP Guntur Saputro Sik,MH Laksanakan Silaturahmi Lintas Suku Bangsa Dan Agama

Daerah

Konsolidasi di Bulan Ramadhan, Koalisi Perubahan di Tanjab Barat Siap Menangkan Anies Baswedan sebagai Presiden