Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur Seorang Pria di Tanjab Barat Alami Luka Bacok di Perut dan Tangan  Bupati Anwar Sadat Berikan Bantuan Sepada Baru Pada Pedagang Jamu Keliling  Bupati Tanjab Barat Tinjau TPU Desa Sialang Bupati Tanjab Barat Pimpin Apel Perdana Setelah Lebaran Idul Fitri 

Home / DPRD

Senin, 30 Januari 2023 - 17:24 WIB

Ketua Komisi II DPRD Tanjabbar, Tinjau Lokasi Banjir Kecamatan Bramitam

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), Suprayogi Saiful, S.IP bersama Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Kepala Bidang Pengairan meninjau secara langsung lokasi banjir di beberapa desa dalam Kecamatan Bral Itam, Kamis (05/01/23).

Kunjungan tersebut demi memastikan dan melihat langsung kondisi dilapangan serta mencari solusi penanganan.

Baca Juga  DPRD Tanjab Barat Gelar FGD Bersama Tim Pengabdian Masyarakat Fakultas Hukum dan LPPM Unja

Ketua Komisi II saat dikonfirmasi via Aplikasi WhatsApp (WA) mengatakan,pihaknya Membenarkan bahwa telah ada turun kelokasi banjir Kecamatan Bram Itam.

“Benar, kita dan Dinas telah melakukan kunjungan kelokasi banjir Sungai Bram Itam dibeberapa desa dalam Kecamatan Bram Itam diantaranya Desa Bram Itam Kanan, Desa Jati Mas dan Desa Semau,” tuturnya.

Baca Juga  Masjid An-Nur Parit Deli Terima Bantuan CSR PT. WKS Distrik ll

Diakuinya,bahwa banjir tersebut tidak lepas dari perhatian bersama dan merupakan tanggung jawab bersama.

“Dan tentu nya ini jadi perhatian serius, dan saat ini kita sudah arahkan alat amfibi yang dimiliki Pemkab untuk berusaha menanggulangi banjir tersebut,” jelasnya.

“minta Pemkab agar mengusulkan anggaran pembelian alat amfibi sekitar 2 uni agar bisa dikelola perkecamatan.”tambahnya.*

 

 

Penulis/Editor:Amir/Otte

Share :

Baca Juga

DPRD

Wakil Ketua DPRD Tanjab Barat Kunker Lapas II B Kuala Tungkal

DPRD

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pergantian Antar Waktu

DPRD

Ketua DPRD Tanjab Barat Bacakan Naskah BKRD di HUT Provinsi Jambi ke-66

DPRD

Jelang Ramadhan Anggota DPRD Tanjab Barat Bersama Diskoperindag Cek Harga Sembako di Pasar Tanggo Rajo Ulu

DPRD

Hadiri Bazar Ramadhan,Ketua DPRD Tanjab Barat Berharap Kehadiran Menparekraf bisa mendorong ekonomi kreatif UMKM

DPRD

Ketua DPRD Tanjab Barat Tampung Aspirasi Masyarakat Desa Teluk Kulbi 

DPRD

Dewan Tanjab Barat Belum Menyetujui Pengajuan Anggaran Belanja Modal Perumda Tirta Pengabuan

DPRD

Ketua DPRD Tanjab Barat Serap Aspirasi Masyarakat Desa Lubuk Terentang