Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis Derita Penyakit Kulit, Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah Operasi Keselamatan siginjai 2025, Kapolres Tanjab Barat Berharap Personil Mengedepankan Tindakan Simpatik,Persuasif dan Humanis Reses di Sungai Dualap, Anggota DPRD Dedi Hadi Tampung Usulan Masyarakat Normalisasi Sungai dan Parit

Home / Kejaksaan

Selasa, 20 Desember 2022 - 17:10 WIB

Menjadi Narasumber Pelatihan Peningkatan Aparatur Desa,Kajari Tanjab Barat Ingatkan Ini

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tanjung Jabung Barat Marcelo Bellah, menjadi narasumber dalam Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa, di Aula Kantor Desa Pantai Gading Kecamatan Bram Itam Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Selasa (20/12/22).

Kegiatan dihadiri Kepala Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat, Marcelo Bellah SH.MH, Kepala Desa Pantai Gading, H. Makhrus, serta Perangkat Desa Pantai Gading.

Baca Juga  Kajari Tanjab Barat Jadi Narasumber Dalam Rapat Koordinasi Forkopimda Bersama OPD

Kegiatan Sosialisasi ini di awali kata sambutan dari Kepala Desa Pantai Gading H. Makhrus dan dilanjutkan penyampaian oleh narasumber dari Kajari Tanjab Barat, Marcelo Bellah.

Kajari Marcelo Bellah selaku narasumber dalam penyampaian mengatakan transparansi pengelolaan Dana Desa sangat penting dan jangan sampai salah kelola yang bisa berimbas sampai diproses hukum.

“Transparansi yang dimaksud adalah dengan terbuka menyusun penggunaan Dana Desa kepada masyarakat. Bentuknya bisa dalam papan informasi penggunaan yang terpampang di Balai Desa,” kata Kajari.

Baca Juga  Pertama Kali di Indonesia, Kejari Tanjab Barat "Menggugat" Kekuasaan Orang Tua Terhadap Anak

Marcelo juga mengajak Kades beserta BPD dan Perangkat Desa serta seluruh unsur di desa bekerjasama agar program pembangunan pemerintah, dapat segera dilaksanakan.

“Sehingga pembangunan ini dapat segera dinikmati oleh masyarakat desa,”pungkasnya.*

 

Penulis /Editor: Amir/ Otte

Share :

Baca Juga

Kejaksaan

Kajari Tanjab Barat Pimpin Pelantikan dan Sumpah Jabatan Kasi Pidsus

Kejaksaan

Pertama Kali di Indonesia, Kejari Tanjab Barat “Menggugat” Kekuasaan Orang Tua Terhadap Anak

Kejaksaan

Mantan Kadis PUPR Diperiksa Kejari Tanjab Barat

Kejaksaan

Modus Penipuan Mengatasnamakan Kasi Intel Kejari Tanjab Barat

Kejaksaan

Kastel Kejari Tanjab Barat Sambut Silaturahmi Pengurus IWO

Kejaksaan

Kinerja Kejari Tanjab Barat Tahun 2023 Raih Beberapa Predikat Terbaik

Kejaksaan

Kajari Tanjab Barat Jadi Narasumber Dalam Rapat Koordinasi Forkopimda Bersama OPD

Kejaksaan

Kejari Tanjab Barat Tandatangani Fakta Integritas Pencanangan WBK/WBBM