Satreskrim Polres Tanjab Barat Razia Lapak Penjual Petasan  Polres Tanjab Barat Mengamankan Kedua Kelompok yang Bertikai Untuk Dilakukan Mediasi Belum Mempunyai Aturan Hukum,Diduga Kadishub Tanjab Barat Sering Masukan Alat Berat di Pelabuhan Roro Kuala Tungkal  DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Pertama,Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati Tahun 2023 Hadiri Pelepasan Logistik Pemilu 2024,Ketua DPRD Tanjab Barat: Kita sangat mengapresiasi Penyelenggara Pemilu

Home / Meraingin

Rabu, 18 Januari 2023 - 21:36 WIB

Mudur Dari Partai PKS, SBY Pilih Gabung Ke NasDem

BANGKO-BULENONNEWS.COM. NasDem Merupakan sebuah partai yang benar-benar terlahir dari rahim Masyarakat arus bawah. Bagaimana tidak, dengan Manifesto dan Restorasi Perubahannya, NasDem telah membawa banyak nama -nama orang hebat mulai dari tingkatan pengurus pusat, Provinsi hingga Kabupaten Kota di penjuru negeri Republik Indonesia, yang  berawal dari Ormas Nasional Demokrat.

Hal itu terucap dari bibir sang figur Nasional yang Religius bernama Sulaiman BY, atau lebih di kenal Bang SBY. Saat ini telah menyatakan diri hijrah dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dan bergabung ke DPD Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Merangin.

Bukan tanpa alasan bagi Sulaiman BY untuk mengundurkan diri dari partai PKS Kabupaten Merangin tersebut. Dia mengugkapkan jika dirinya telah resmi berpamitan dan menyampaikan surat pengunduran diri ke partai PKS.

Baca Juga  Ngopi Bareng Penuh Keakraban, Bupati Batang Hari  dan Wakil Bupati Merangin di Bufet Sianio Bangko

” Saya telah resmi mengundurkan diri, itu semua bukan karena ada unsur lain, namun dari hati nurani sendiri, dan mulai saat ini saya menyatakan bergabung ke NasDem,” ungkapnya.

Bukan hanya itu, ketertarikan SBY untuk bergabung ke NasDem karena Keberadaan NasDem sudah diikuti sejak berdiri dari Ormas, sebelum menjadi sebuah partai politik.

” Dari dulu NasDem ini sudah saya ikuti sejak dari Ormas, di Merangin saya salah satu inisiator pendiri, nah di tambah lagi dengan keberadaan Anis Baswedan di calonkan oleh NasDem, itu merupakan Ruh dan energi baru bagi Partai NasDem,” Ujar mantan Camat Renah Pemarap ini.

Baca Juga  Pj Bupati Buka Rakor TP-PKK Kecamatan Desa dan Kelurahan Se-Merangin 2023
Foto Pertemuan SBY Berama H Syarif Fasha

Kehadiran Bang SBY di NasDem, bukan sekedar ingin menjadi seorang Kader saja, namun dihadapkan ketua DPW partai NasDem Provinsi H Syarif Fasha, Iya  berkomitmen untuk membesarkan partai NasDem, baik itu dari luar atau dari dalam.

” Bersama Pak Fasha saya sudah komunikasi, saya siap berbuat untuk NasDem dengan melakukan konsolidasi   dan membawa nama NasDem dalam keagamaan berkeliling untuk melaksanakan Dakwah,” Pungkas SBY mantan pegawai Kemenag Merangin ini.

Reporter : Ote.

Share :

Baca Juga

Meraingin

Kunjungan Ke Pulau Tujuh, Camat Pamenang Barat Haidir Jadikan Nur Eliza Sebagai Anak Asuh Stunting

Meraingin

Ratusan Anak PAUD dan TK Ramaikan Kegiatan Gemarikan Kabupaten Merangin

Meraingin

Respon Cepat, H. Mashuri Datangi Warga Batang Masumai Blokir Jalan

Meraingin

Petugas KPU Tanjab Barat Terpapar Covid-19

Meraingin

Festival Tradisi ‘Ompek Ganjie Limo Gonok’ Meriahkan HUT Ke 15 Tabir Barat

Meraingin

Terapi Pasien Covid-19 Metode Plasma Konvalesen Belum Bisa di Merangin

Meraingin

Forum Lintas Perangkat Daerah Merangin, Himpun Usulan RKPD Tahun 2023

Meraingin

Wow, Seriuskah?? Ketua Pansus Bilang Belum Ada Temuan Pada Refocusing Anggran Covid-19.