DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur Seorang Pria di Tanjab Barat Alami Luka Bacok di Perut dan Tangan  Bupati Anwar Sadat Berikan Bantuan Sepada Baru Pada Pedagang Jamu Keliling 

Home / Penbangunan

Rabu, 11 Mei 2022 - 18:01 WIB

Sidak Gedung UPTD Samsat Tanjab Barat, Faisal Reza:Kita Minta BPKP Lakukan Audit

TANJABBARAT,BULENONNEWS.COM –  Wakil ketua DPRD Provinsi Jambi Faisal Reza.ST.MM, inspeksi mendadak (Sidak) ke bangunan gedung UPTD Samsat provinsi Jambi di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Sidak ini dilakukan terkait adanya kerusakan pada pembangunan proyek gedung UPTD Samsat, yang belum lama ini selesai diduga dikerjakan asal asalan.

Diketahui, Gedung yang dibangun dengan dana fantastis mencapai 6,1 miliar ini, sama sekali belum difungsikan. Yang dikerjakan oleh pihak pengerja dengan nama CV linas konstruksi dan konsultan supervisi CV Bosco consultant pada tahun 2021 lalu.

Baca Juga  Uang  Ratusan Juta DAU Kelurahan Tungkal Harapan Triwulan Pertama Diduga Hilang

” Ini sangat mengecewakan, kita menemukan  kondisi sebagian hasil pembangunannya banyak rusak.” Tegasnya.

Terkait hal ini, ia meminta BPKP untuk lakukan audit terhadap bangunan proyek miliyaran tersebut, karena dianggap tidak maksimal.

” Ini harus dilakukan perbaikan, kita lihat  finishingnya bocor apabila kena air dan juga ada beberapa bagian pekerjaan tidak selesai seperti jendela,” Ujarnya.

Baca Juga  Hadiri Pisah Sambut Kapores Tanjab Barat,Anggota DPRD Jamal Darmawan Sea Ucapkan Selamat Datang Kapolres Baru

Mantan ketua DPRD Tanjabbar ini meminta kepada Dinas PUPR provinsi Jambi, untuk melakukan perbaikan sebelum gedung kantor ini di fungsikan.

“Persoalan ini akan kita tindaklanjuti kepada pihak terkait, terutama dinas PUPR Provinsi Jambi untuk meminta rekanan untuk memperbaiki dengan sisa masa pembeliharaan.” Pintanya.*

 

Penulis/Editor: Amir/ Otte

Share :

Baca Juga

Penbangunan

Pekerjaan Peningkatan Jalan Diduga Asal Jadi,Pekerjaan CV Lily Jadi Sorotan Anggota DPDR Tanjab Barat

Meraingin

Pembangunan Pagar Dinas DPPKB Merangin Tanpa Ada Penghapusan Aset Terlebih Dahulu

Penbangunan

UPTD Samsat Tanjab Barat Buka Pemutihan PKB Tahap I

Penbangunan

Belum Ditempati Gedung Samsat Tanjab Barat Alami Kerusakan

Penbangunan

Pasar Rakyat Parit 1 Masih Jadi Polemik Antara Pedagang Dengan Pemkab Tanjab Barat

Penbangunan

Pemdes Sungai Jering Upayakan Pemerataan Pembangunan Bagi Masyarakat

Penbangunan

Uang  Ratusan Juta DAU Kelurahan Tungkal Harapan Triwulan Pertama Diduga Hilang

Penbangunan

Pemkab Gelar Malam Pisah Sambut Kapolres Tanjab Barat