Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil, Pengendara Dihimbau Tertib Lalu Lintas Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis

Home / Tanjab Barat

Senin, 10 Mei 2021 - 17:48 WIB

Sidak Ke Pasar Tradisional Jelang Idul Fitri,Wabup Tanjab Barat: Bahan Pokok Masih Stabil.

Bulenon News.com TANJAB BARAT – Jelang hari raya idul Fitri, pemerintah Kabupaten Tanjabbar melakukan peninjauan harga bahan pokok kepasar tradisional Kuala Tungkal.

Peninjauan ini dilakukan oleh wakil bupati Tanjung Jabung Barat Hairan SH bersama OPD terkait. Senin (10/05/21).

Wabup menyebutkan bahwa, peninjauan yang dilakukan pihaknya dilapangan untuk melihat jangan sampai kebutuhan bahan pokok dimasa Pandemi ini seperti sayur dan daging tidak terkontrol.

Baca Juga  Wabup Amir Sakib Hadiri Rapat Paripurna Ke Empat di DPRD Tanjab Barat

” Hasil peninjauan harga bahan kebutuhan pokok sendiri untuk saat ini masih relatif stabil, seperti daging masih diangka Rp. 140 hingga Rp.150 ribu perkilo.” Kata Wabup.

Disamping itu, Wabup juga melakukan dialog bersama para pedagang, yang mana apabila H-2 hingga H-1 harga daging masih melewati dari harga Rp.150 ribu perkilo maka Pemkab akan melaksanakan operasi pasar.

” Kita dan Bulog bersama dinas terkait akan melaksanakan operasi pasar, untuk menekan harga tidak terlalu tinggi.

Baca Juga  Pemkab Tanjab Barat Safari Ramadhan Kedua di Muara Papalik

Membuat harga naik itu, hanya 2 faktor saja, pertama retribusi dan kedua faktor terbatas. Hari ini retribusi kita aman, stok kita aman. Tidak ada semestinya naik,” Pungkasnya.

Disela sela peninjauan, Wabup Hairan juga memberi himbauan kepada masyarakat dan pedagang tetap mengunakan masker serta selalu menerapkan Protokol Kesehatan.

 

Penulis / Editor: Amir/Ote

Share :

Baca Juga

DPRD

Ketua DPRD Tanjab Barat Pimpin Paripurna Mendengarkan Pidato Presiden RI

Tanjab Barat

Di Hari Ulang Tahun Kapolres Tanjababarat Menerima Narkotika Jenis Sabu 3 Kg Dan Pil Ekstasi

Tanjab Barat

Terkait Piutang RSU Daerah Kualatungkal Milliaran Rupiah Di Duga Akibat Klaim BPJS

Tanjab Barat

Drs H Anwar Sadat Bersama Masyarakat Makan Santuy Di Puja Sera

Tanjab Barat

Polri TNI Bersama Nelayan Peringati Detik-Detik HUT Kemerdekaan RI Ke-75 Ditengah Sungai Pengabuan

Tanjab Barat

Sekda H. Agus Sanusi Hadiri Paripurna Penandatangan Nota Kesepakatan KUPA dan PPAS

Daerah

JN kembali memimpin Yayasan Budhi Luhur Periode 2023 -2028. JDS dipercaya sebagai Ketua Humas Budhi Luhur

Tanjab Barat

Dipasangi Logo Pemkab,Semua Kenderaan Dinas Hanya Untuk Keperluan Dinas