DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Terhadap Raperda Tentang Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023 DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pertama, Penyampaian Ranperda APBD Tahun 2024 Wakil Ketua I DPRD Tanjab Barat Hadiri Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Beberapa Hari Wabup Diperiksa Terkait Aset,Tim Polda Jambi Turun Ke Tanjab Barat Ada Apa? Diduga Gelapkan Aset Negara Wabup Tanjab Barat di Panggil Ditreskrimsus Polda Jambi

Home / Meraingin

Rabu, 9 November 2022 - 21:04 WIB

Tanggap,Wabup Merangin Turun Lokasi Sampai Jalan Kembali Lancar Akibat Longsor

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Begitu mendapat informasi dari warga, badan jalan yang menghubungkan Desa Renah Medan Kecamatan Renah Pembarap menuju Batang Masumai tertimbun material longsor, Wabup Merangin Nilwan Yahya langsung bersikap, Rabu sore (09/11).

Wabup cepat turun ke lapangan sembari menghubungi Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten  Merangin, untuk segera menurunkan alat berat ke lokasi longsor tersebut.

Begitu tiba di lokasi longsor, wabup langsung memimpin jalannya evakuasi memindahkan material yang menimbun badan jalan ke lokasi lain menggunakan alat berat Dinas PUPR Merangin yang diturunkan.

Baca Juga  Nilwan Bangga MTQ Kecamatan Pamenang Semarak Melebihi Tingkat Kabupaten

‘’Butuh waktu beberapa jam untuk membersihkan jalan ini dari timbunan material, karena jalan yang tertimbun akibat longsor ini panjangnya mencapai 120 meter,’’ujar Wabup sambil menunjukan jari telunjuknya ke titik-titik longsor.

Setelah beberapa  jam alat berat itu bekerja dikomandoi wabup, jalan yang menjadi ‘urat nadi’ perekonomian warga setempat itu, sudah bersih dari material longsor dan jalan kembali lancar untuk dilewati.

Kendati kondisi jalan sudah lancar, Nilwan Yahya minta kepada para pengendara yang melewati jalan tersebut, untuk berhati-hati. Selain jalannya masih licin akibat lumpur dari material tersebut, juga banyak terdapat pohon-pohon besar yang rawan tumbang.

Baca Juga  Wakil Bupati Merangin Pimpin Rapat Persiapan Pelepasan Keberangkatan Jamaah Calon Haji 2023

Untuk diketahui jalan di kawasan tersebut, memang sangat rawan terjadi longsor. Terlebih hujan deras dalam sepekan terakhir ini, sering mengguyur perbukitan di tepi sepanjang jalan itu.

Menariknya karena terlalu lama berada di kawasan longsor itu, Wabup bersama operator alat berat dan sejumlah warga, terpaksa harus makan siang di lokasi longsor, sampai jalan itu benar-benar lancar untuk dilewati.

 

Sumber/Reporter : Kominfo/Ote.

Share :

Baca Juga

Meraingin

F-LPM Layangkan Surat Audiensi Bersama Polres Merangin, Terkait Dugaan Batubara Bodong

Meraingin

BREKING NEWS, Karyawan Jembatan Sungai Merangin Hanyut

Meraingin

Koperasi Tidak Aktif Melaksanakan RAT Terancam Dibubarkan

Meraingin

Sungai Merangin Keruh, Karena PETI di Sungai Murak Masih Berlanjut

Meraingin

HUT Nasdem Ke 10, M. Yani: Saat Ini NasDem Mampu Sejajar Dengan Partai Besar

Meraingin

Mantap..! Dana Pusat Sebesar 10 M, Berhasil di Boyong Mashuri Ke Merangin

Meraingin

Hari Pahlawan 2022 Wabup Merangin dan Forkopimda Tabur Bunga di Makam Pahlawan

Meraingin

Herman Efendi Letakan Batu Pertama Pembangunan Masjid IKM Kab. Merangin