Sekda Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna Kedua Penyampaian Pandangan Fraksi DPRD Paripurna Kedua, Fraksi Fraksi DPRD Tanjabbar Sampaikan Pandangan Umum Ranperda APBD Tahun Anggaran 2022 Cara Memilih Produk Skincare di Online dan Tidak Bikin Boncos CJH Tanjab Barat Akan Berangkat Dalam Dua Kloter,Ini Jadwalnya Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Pembahasan Batas Daerah Kabupaten Tanjab Barat Dengan Tanjab Timur

Home / Penbangunan

Senin, 16 Januari 2023 - 21:12 WIB

UPTD Samsat Tanjab Barat Buka Pemutihan PKB Tahap I

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Di tahun 2023 per 6 januari kemarin, hingga 6 april mendatang, UPTD Samsat Tanjab Barat kembali membuka pemutihan pajak kendaraan bermotor tahap I. Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) tahap I ini telah sesuai aturan dan instruksi dari Gubernur Jambi.

Dengan itu UPTD Samsat Tanjab Barat mulai gencar melaksanakan pemutihan PKB,dengan adanya pemutihan pajak kendaraan bermotor ini, setidaknya dapat mengurangi beban pembayaran denda.

Kepala UPTD Samsat Tanjab Barat,Teddy mengatakan sejak dibukanya pemutihan pajak kendaraan bermotor tahap I ini, untuk antusias masyarakat sendiri belum terlihat cukup tinggi.

Baca Juga  Polres Tanjab Barat Bersama Kodim 0419/Tanjab Besergi Dengan PMI Gelar Gerakan 1000 Kantong Darah

“Saat ini belum begitu banyak yang melakukan pemutihan PKB tahap I,”ucapnya.

Untuk itu dirinya himbauan masyarakat Tanjab Barat untuk dapat memanfaatkan momen pemutihan kendaraan bermotor tersebut.

“Sebab momen pemutihan pajak kendaraan bermotor dalam kurun waktu satu tahun hanya satu kali,” jelasnya.

“Dengan taatnya masyarakat membayar pajak dapat membangun Negeri Jambi terkhusus di Kabupaten Tanjung Jabung Barat,”tambahnya.

Baca Juga  Masuk Zona Merah, Kapolres Himbau Masyarakat Jangan Bosan Terapkan Prokes

Di sisi lain teddy menambahkan capaian PKB tahap II tahun 2022 lalu, UPTD Samsat yang ia pimpinnya mampu meraup PKB sebesar Rp 2.922.564.500 miliar.

“Dengan rincian roda dua sebanyak 3877 kendaraan dengan capaian sebesar Rp. 1.086.399.000 dan untuk roda empat sebanyak 595 kendaraan dengan capaian sebesar Rp.Rp 1.836.399.000,”pungkasnya.

 

 

Penulis/Editor: Amir/ Otte

Share :

Baca Juga

Meraingin

Kausari Dampingi Anggota DPR-RI Cek Progres Jembatan APBN Di Merangin

Penbangunan

Kades Mekar Tanjung Minta Tanggungjawab Kontraktor Pembangunan SD 83 Yang Terbengkalai

Penbangunan

Belum Ditempati Gedung Samsat Tanjab Barat Alami Kerusakan

Penbangunan

Diduga Telan Anggaran Ratusan Juta, Proyek Box Culvert Belum Difungsikan Sudah Rusak

Meraingin

Bangunan Mushola Dusun Nangko Akan Siap Dalam Waktu 30 Hari Kalender

Penbangunan

Sidak Gedung UPTD Samsat Tanjab Barat, Faisal Reza:Kita Minta BPKP Lakukan Audit

Penbangunan

Anggaran Hampir 1 Milyar,Pembangunan Peningkatan Jalan Manunggal II Parit 4 Darat Warga Nilai Tidak Memuaskan

Penbangunan

Dibangun Milyaran Rupiah, Proyek Rumah Singgah Tak Cantumkan Dominal Anggaran