SMA Negeri 1 Tanjab Barat Gelar Kegiatan Smansa Expo 5 Tahun 2023 Buka Acara Smansa Expo 5 di SMA Negeri 1 Tanjab Barat, Gubernur Jambi Berikan Bantuan Program Dumisake Caleg PAN Tanjab Barat Berstatus Terdakwa, Begini Penjelasan Ketua KPU Mantan Kadis PUPR Diperiksa Kejari Tanjab Barat Dugaan Penyalahgunaan Dana Subsidi, Mantan Dirut PDAM Tirta Pengabuan Diperiksa Kejari Tanjab Barat

Home / Peristiwa

Rabu, 1 Juni 2022 - 12:50 WIB

Diduga Gudang Minyak Terbakar, Hanguskan Satu Mobil Truk di Desa Penoban

Tanjab Barat – Kebakaran yang terjadi di Jalan Lintas Timur, RT 13, Desa Penoban, Kecamatan Batang Asam, Kabupaten Tanjung Jabung  Barat (Tanjabbar) tersebut merupakan gudang minyak.

“Diterima nya laporan dari masyarakat Desa Penoban yang menyampaikan telah terjadi kebakaran gudang minyak warga pada lokasi tersebut,” kata Kadis Damkar Tanjab Barat, Iswardi, Rabu (01/06/22).

Baca Juga  Pemukiman Rumah Warga di Kelurahan Senyerang Menjadi Korban Longsor

Kadis menyebutkan kebakaran itu terjadi, Selasa (31/5/2022) sekitar pukul 16.45 WIB. Menurut tim yang turun ke lokasi dengan waktu tempuh Pos Damkar Merlung kelokasi kejadian sekaitar 1 Jam.

“Informasi diterima dari masyarakat desa penoban telepon ke pos damkar Tungkal ulu, gudang terbakar, 1 unit gudang,” ujarnya.

Menurutnya, gudang tersebut milik Pak Oloan Simanjutak yang berlokasi di Jl. Lintas Timur, RT 13, Desa Penoban. “Jumlah korban  1 KK yang terdiri dari 2 jiwa,” ucapnya.

Baca Juga  Ini 10 Peserta Masuk Grand Final Festival Bedug Membumi Polres Tanjab Barat

Saat kejadian kata dia, kondisi gudang minyak tersebut dalam keadaan kosong.  Dugaan sementara kata dia kebakaran berasal dari konslet mobil.

“Kebakaran ini menghabiskan satu unit mobil truk.”tutupnya .

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Lima Rumah di Kelurahan Kampung Nelayan Rusak Berat Akibat Abrasi

Peristiwa

Kondisi Gelap Motor Milik Daus Dibobol Maling

Peristiwa

BREAKING NEWS..! Kebakaran Hebat Kembali Melalap Kota Kuala Tungkal

Peristiwa

Seorang Pria Nekat Mengakhiri Hidupnya Dengan Gantung Diri

Peristiwa

Pembakaran Lahan di Desa Sei Baung Pengabuan Mencapai satu Hektar

Peristiwa

Kebakaran di Kuala Tungkal Hanguskan Beberapa Bangunan

Peristiwa

Banjir Rob Genangi Jalur Dua Pargom, Puluhan Kendaraan Roda Dua Mogok

Peristiwa

Tim BKSDA Jambi Turun Melakukan Penangkapan Beruang di Desa Teluk Kulbi