Himatel Unbari Bersama Bruin Mengungkap Sudut Kota Jambi Dengan Segala Rahasianya Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat.

Home / Peristiwa

Jumat, 10 Juni 2022 - 20:40 WIB

Gudang Pinang di Parit Panglong Terbakar

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Gudang pinang di Parit Panglong Rt.01, Kelurahaan Mekar jaya, Kecamatan Betara, Kabupaten Tanjung Jabung Barat terbakar tidak butuh waktu lama api berhasil di padamkan, Jumat (10/06/22) sekitar pukul 18.30 WIB.

Kadis Damkar Tanjab Barat, Iswardi mengatakan kebakaran yang terjadi tersebut bisa di padamkan dalam waktu 30 menit oleh tim Pos Damkar Betara. Menurutnya  saat ini penyebab kebakaran masih di dalami oleh kepolisian.

Baca Juga  Kantor Imigrasi Kelas II TPI Kuala Tungkal Laksanakan Rapat Tim Pora

“Sebentar sudah kita bisa padamkan oleh tim pos di sana,”ungkapnya.

Meski api membumbung tinggi tetapi api dapat di padamkan dengan mudah. Sebab, memurutnya akses kelokasi kebakaran tersebut mudah di jangkau.

Baca Juga  Warga Desa Teluk Kulbi Resah Beruang Berkeliaran di Kawasan Pemukiman

“Kondisi aman terkendali semuanya,” jelasnya.

Kadis Damkar meminta kepada masyarakat agar waspada dengan segala situasi dan kondisi. Sebab, kebakaran bisa datang kapan saja dan dari mana saja.

“Semua harus waspada dan kalau ada indikasi segera koordinais ke kita.”pungkasnya.*

 

 

Penulis/Editor:Amir/Otte

Share :

Baca Juga

Peristiwa

Sekda Kecelakaan, Jubir Pemkab Tanjab Barat: Sekda Dalam Keadaan Baik

Peristiwa

Seorang Siswi Madrasah di Tanjab Barat Lolos Dari Dugaan Penculikan

Peristiwa

Lima Rumah di Kelurahan Kampung Nelayan Rusak Berat Akibat Abrasi

Peristiwa

Diduga Tanpa Dasar Hukum Yang Jelas, Kapten Kapal Ditahan Selama Lima Bulan

Peristiwa

Saat Kebakaran di Gang Antara Warga Pertanyaan Fungsi Hydrant

Peristiwa

Sakit Hati, Wanita di Kuala Tungkal Sembunyikan Motor Pacar

Peristiwa

Kebakaran Hanguskan Rumah Warga di Kuala Tungkal

Peristiwa

Diduga Gudang Minyak Terbakar, Hanguskan Satu Mobil Truk di Desa Penoban