Buka TC Tahap Pertama Kafilah MTQ,Sekda Tanjab Barat: Komitmen Pemerintah Dalam Mencetak Peserta Berprestasi. Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil, Pengendara Dihimbau Tertib Lalu Lintas Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan 

Home / Pemerintahan

Jumat, 13 September 2024 - 20:08 WIB

Berbaur Langsung Dengan Masyarakat, Bupati Anwar Sadat Dengarkan Apa Yang Menjadi Keinginan Warga

TANJABBARAT,BULENONNEWS.COM  – Untuk mendengarkan Aspirasi dan keluhan masyarakat, Bupati Tanjab Barat ajak para Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Tanjab Barat berbaur langsung dengan masyarakat dan nginap di Rumah Warga Desa Sri Agung, Kecamatan Batang Asam, Kamis (12/9) malam.

Bupati Tanjab Barat, Anwar Sadat mengajak para kepala OPD meninjau bazar sembari berdialog dengan masyarakat serta melihat suasana malam di alun-alun desa sri agung, sebelum melakukan makan malam bersama di rumah Kepala Desa Sri Agung, Tobrani.

Baca Juga  Wabup Tanjab Barat Sambut Kunjungan Safari Ramadhan Gubernur Jambi

Dikatakan Bupati, kegiatan seperti ini perlu dilakukan agar para kepala OPD bisa berkomunikasi langsung dengan masyarakat untuk mendengarkan aspirasi dan keluhan langsung dari masyarakat sebari berdiskusi.

“Sehingga hasil diskusi kita menjadi paham dan tau potensi apa yang perlu kita kembangkan di daerah ini, dan pada waktu yang tepat akan lansung kita realisasikan,” ucap Bupati Tanjab Barat.

Baca Juga  Pjs Bupati Tanjab Barat Sambut Kunker Pjs Gubernur Jambi 

Setelah Istirahat malam, Para kepala OPD lansung mengikuti safari subuh di Mesjid Jami’ Darussalam, Jum’at (13/9) pagi serta penyerahan bantuan untuk pembangunan mesjid dan masyarakat sekitar.

Dilanjutkan dengan kegiatan pelayanan masyarakat pada Pukul 08.00 WIB, setelah kembali istrahat di Rumah Kepala Desa Sri Agung, Bupati beserta Rombongan lansung menuju Mesjid Nurul Yaqin Desa Rawa Medang, untuk melaksanakan shalat Jum’at berjamaah serta memberikan bantuan program Jum’at Berkah.(*/Mc)

Share :

Baca Juga

Meraingin

Pelepasan Purna Tugas Pj Sekda Merangin, Hendri Maydalef: Jabatan Yang Diberikan Bupati Sangat Strategis

Pemerintahan

Dinas Perakim Tanjab Barat Lakukan Bedah Rumah di Sejumlah Titik

Pemerintahan

Mengganggu Pengguna Jalan, Bupati Anwar Sadat Minta BPJN Jambi Pindahkan Alat Berat di Jalur Dua Pargom

Pemerintahan

Wabup Hairan Ikuti Wawancara Penilaian Penghargaan Paritrana Award Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2022

Pemerintahan

Pj. Sekda H. Dahlan Hadiri Peringatan HUT Bhayangkara ke-78 di Tanjab Barat

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Hadiri Diklat Revolusi Mental Pembangunan Karakter Bangsa Indonesia 

Pelalawan Riau

Bupati Pelelawan H Zukri Buka Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RPJMD 2021-2026

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Serahkan Bantuan Kursi Roda Ke Azwir