SMA Negeri 1 Tanjab Barat Gelar Kegiatan Smansa Expo 5 Tahun 2023 Buka Acara Smansa Expo 5 di SMA Negeri 1 Tanjab Barat, Gubernur Jambi Berikan Bantuan Program Dumisake Caleg PAN Tanjab Barat Berstatus Terdakwa, Begini Penjelasan Ketua KPU Mantan Kadis PUPR Diperiksa Kejari Tanjab Barat Dugaan Penyalahgunaan Dana Subsidi, Mantan Dirut PDAM Tirta Pengabuan Diperiksa Kejari Tanjab Barat

Home / Tanjab Barat

Minggu, 20 September 2020 - 14:01 WIB

Wakapolres Tanjab Barat Diangkat Menjadi Wadir Tahti Polda Jambi

TANJAB BARAT-BULENONnews.com. Kapolda Jambi Irjen Firman Shanytabudi kembali melakukan rotasi empat Wakapolres di Jajaran Polda Jambi salah satunya Wakapolres Tanjab Barat Kompol Wirmanto Dinata, S.Ag, MH.

Rotasi tersebut sebagaimana tertuang dalam surat Telegram Kapolda Jambi Nomor ST/1371/IX/2020 tertanggal 15 September 2020.

Baca Juga  Diduga Pilkades Desa Tanjung Pasir Penuh Kecurangan, Suharyono: Musyawarah di Tiap Tingkatan Mengecewakan

Dalam TR tersebut Kompol Wiranto Dinata, S.Ag, MM diangkat dengan jabatan baru sebagai Wadir Tahti Polda Jambi.

Sedangkan penggantinya Kompol Alhajat, S.IK yang Sebelumnya menjabat Kabagops Polres Tanjung Jabung Timur.

Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH melalui Kasubbag Humas Polres Tanjab Barat AKP H. Willemy HS dikonfirmasi membenarkan perihal mutasi Orang Nomor 2 di Jajaran Polres Tanjab Barat tersebut.

Baca Juga  Ribuan Santri Ikuti Pawai Keliling di Kota Kuala Tungkal

“Iya betual, untuk sertijabnya belum, nanti akan dikabari lagi,” ungkapnya, Sabtu (19/09/20).

Reporter/Editor: Amir/Ote.

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Ketua Komisi II Supra Yogi Akan Bawa Kasus Rumah Dinas Wabup Kepembahasan

Pemerintahan

Wabup Tanjab Barat Serahkan Bantuan Kebakaran di Kecamatan Tebing Tinggi

Tanjab Barat

BPK Temukan Kerugian Negara Ratusan Juta Rupiah Pada Proyek Road Race

Tanjab Barat

Merasa Pusing dan Beresiko Menjalankan Program Presiden Jokowi,Kades Bunga Tanjung Minta Dana Desa di Hapus

Pemerintahan

Bupati Safrial Resmikan Puluhan Proyek Fisik Tahun 2016-2020

Tanjab Barat

Polres Tanjab Barat Gelar Baksos Bagikan 120 Paket Sembako Pada Masyarakat Terdampak Pandemi

Tanjab Barat

Data Coklit di Tanjab Barat Tinggal 2 Persen

Penbangunan

Bupati Tanjab Barat Perjuangkan Listrik di 19 Desa