Marcon Bikin Terkejut Para Pengunjung Arakan Sahur,Polisi Diminta Tertibkan Tingkatkan Kesejahteraan Safari Ramadhan Bupati Fokus pada Pembangunan Merata dan Penanganan Stunting Wakil Bupati Katamso Pimpin Langsung Apel Gabungan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat Minggu Kedua,Bupati Anwar Sadat Kembali Buka Festival Arakan Sahur Wujudkan Visi Kabupaten Tanjab Barat BERKAH MADANI, Bupati Anwar Sadat Sampaikan 7 Program Unggulan

Home / Berita

Selasa, 11 Maret 2025 - 11:05 WIB

Besama Anak Yatim Kasih Umi Polres Merangin Berbagi Kebahagiaan

 

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Bulan Ramadhan dimanfaatkan Polres Merangin untuk menebar amal kebaikan dengan kaum dhuafa. Salah satunya yakni dengan anak yatim piatu. Kegiatan yang digelar di panti asuhan yatim piatu “Kasih Umi” yang terletak dilingkungan pematang permai Rt.14 Desa Sungai Ulak Kec.Nalo Tantan Kab.Merangin pada Senin (10/03/2025) dalam rangka memeriahkan bulan suci Ramadhan 1446 Hijriah.

Acara yang melibatkan puluhan anak yatim piatu dari panti asuhan yatim piatu Kasih Umi ini, dihadiri Kapolres Merangin AKBP Roni Syahendra, S.H.,S.I.K.,M.Si bersama pejabat utama Polres Merangin.

“Bulan Ramadhan merupakan bulan penuh berkah, untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kita terhadap Allah SWT, salah satunya dengan memperbanyak amal ibadah baik ibadah yang dilakukan secara langsung kepada Allah SWT, maupun ibadah yang dilakukan sesama manusia, diantaranya yakni peduli dengan anak-anak yatim,” kata Kapolres Merangin, Selasa (11/3/2025).

Baca Juga  Pj Bupati Buka Forum Konsultasi Publik Penyusunan Awal RKPD Kabupaten Merangin 

Lebih lanjut Roni berharap, momentum ini diharapkan juga dapat memberikan manfaat serta memperkuat ikatan sosial antara kepolisian dengan masyarakat.

“Semangat kebersamaan dan kepedulian yang ditunjukkan ini diharapkan dapat terus berlanjut, tidak hanya sebatas di bulan Ramadhan saja, tetapi juga dalam kehidupan sehari-hari untuk kedepannya,” ujarnya.

Baca Juga  Ketua TP PKK Merangin Hj Indria Mayesti Hadiri Pernikahan Putri Kabag Kesra Merangin

Pihaknya juga bersyukur, berkat doa dan dukungan semua pihak situasi kamtibmas di Kabupaten Merangin hingga saat ini aman dan kondusif, masyarakat bisa melaksanakan ibadah puasa Ramadhan dengan aman dan nyaman.

“Semoga kondusifitas wilayah terus terjaga dengan baik, sehingga masyarakat Merangin pada umumnya dapat melaksanakan ibadah dengan khusyu’ aman dan nyaman.” Tutup Roni.

Selain memberikan uang santunan kepada anak-anak Yatim Kasih Umi, Polres Merangin juga melaksanakan berbuka puasa bersama, yang disambut senyum bahagia baik pengurus mapun anak-anak Yatim Kasih Umi. (Ote).

Share :

Baca Juga

Berita

KPU Tanjab Barat Buka Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati ini Syarat dan Ketentuan nya

Berita

Ketua DPC Partai Demokrat Kab. Tanjab Barat menyerahkan Surat Perlindungan Hukum Ke MA melalui PN Kuala Tungkal

Berita

Motivasi M. Yani, NasDem Sejati Itu Suka Tidak Suka Harus SUKA Untuk Merangin 2024

Berita

Ketua TP PKK Merangin Gelar Senam Sehat Bersama Masyarakat Kungkai

Berita

Miliki 4 Kursi NasDem Merangin Jadi Rebutan Cabup Merangin, Lihat Siapa Yang Berpeluang

Berita

H Mukti Ajak Masyarakat ke TPS 14 Februari 2024, Gunakan Hak Pilih dengan Baik dan Benar

Berita

Direktur PDAM Tirta Merangin, Hari Ini Resmi Dilantik Pj Bupati Merangin

Berita

Pj Bupati Merangin Buka Festival Panen Hasil Belajar