Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna HUT Ke-76 Kabupaten Batanghari Bupati Apresiasi Rapat Semua Pihak Dalam Kesuksesan Pilkada Tanjab Barat 2024 Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Atlet dan Pelatih Berprestasi Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Peserta Berprestasi MTQ Ke-53 Bapas Kelas I Jambi Terima Kunjungan Densus 88 Anti Teror

Home / Berita

Rabu, 16 Oktober 2024 - 13:06 WIB

Kabar Gembira, Tenaga Kerja Akan Terima Santunan BPJS, Asisten I Merangin Pimpin Rapat BKBK

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Pj Bupati Merangin Jangcik Mohza diwakili Asisten l Setda Merangin Muhammad Sayuti, memimpin jalannya Rapat Bantuan Keuangan Bersifat Khusus (BKBK) Kelurahan dalam Kabupaten Merangin.

Rapat dilaksanakan di Ruang rapat Kol HM Syukur Kantor Bupati Merangin, Rabu (16/10/2024), dihadiri Kabag Pemerintahan Siahaan Kabid Keuangan BPKAD Jon, Camat Tabir Samsul Zaini, Camat Bangko Anggi, Camat Pamenang Alamudi, Kepala BPJS Ketenagakerjaan Dimas dan Lurah se Kabupaten Merangin.

Baca Juga  UAS Bersama Ratusan Warga Nobar Indonesia vs Australia

Asisten l Setda Merangin Muhammad Sayuti saat diwawancarai mengatakan, Rapat yang dilaksanakan tersebut terkait persiapan penyelenggaraan Peraturan Bupati (Perbup) Kabupaten Merangin tahun 2025, tentang Bantuan Keuangan Bersifat Khusus Kelurahan.

” Dalam Bantuan BKBK kelurahan itu, sekalian tertumpang santun BPJS ketenagakerjaan, bagi tenaga kerja yang mengalami sakit dan kematian akan mendapatkan santunan,” Jelasnya.

Baca Juga  Warga Dusun Makmur Belum Merdeka Listrik, Jamal Langsung Tinjau Lokasi  

Besaran santunan yang dipersiapkan oleh BPJS Ketenagakerjaan tersebut lanjut M Sayuti,” Berjumlah 18 Juta Rupiah per jiwa yang meninggal dunia, dan untuk yang sakit akan dibantu biaya perawatan sampai pasien sembuh,” lanjutnya. (Red).

Share :

Baca Juga

Berita

Aspan: Tak Ada RAB untuk Pengerukan Sungai Pada Proyek Jembatan Sungai Merangin

Berita

H. Maahuri Salurkan Bantuan Tali Asih

Berita

Pj Bupati Pantau Kerusakan Jalan Depan Toko Mella Shoes

Berita

Ketua TP PKK Merangin Gelar Senam Sehat Bersama Masyarakat Kungkai

Berita

Merangin Kembali Menempati Urutan 10 MTQ 53 Tingkat Provinsi Jambi, Jangcik : Semua Ridho Allah

Berita

Pj Bupati Tandatangani PKS dengan BPJS Ketenagakerjaan

Berita

Pimpinan DPRD Merangin Hari Ini Resmi Dilantik

Berita

Kapolres Bungo Serta Dandim 0416 Bungo Tebo Sajikan Bakso Kepada Peserta Vaksin Covid-19