Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna HUT Ke-76 Kabupaten Batanghari Bupati Apresiasi Rapat Semua Pihak Dalam Kesuksesan Pilkada Tanjab Barat 2024 Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Atlet dan Pelatih Berprestasi Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Peserta Berprestasi MTQ Ke-53 Bapas Kelas I Jambi Terima Kunjungan Densus 88 Anti Teror

Home / Politik

Minggu, 22 September 2024 - 07:20 WIB

Rasakan Pembangunan dan Kemajuan, Masyarakat Seberang Kota ingin LANJUTKAN

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Melihat kehadiran Ust. Drs H Anwar Sadat, M.Ag (UAS) masyarakat Desa Kuala Kahar menyambut gembira.

Pasalnya, masyarakat setempat mengaku telah merasakan manfaat dan keuntungan dari kepemimpinan Anwar Sadat.

Masyarakat Kuala Kahar mengucapkan terima kasih karena telah dibuat banyak tanggul yang sudah sejak lama dibutuhkan.

“Pembuatan tanggul merata di Desa Kuala Kahar. Dengan meratanya tanggul di Desa Kuala  Kahar alhamdulillah kebun warga sudah tidak tenggelam lagi,” ucap Asmuri Warga RT 02 Kuala Kahar, Sabtu (21/9/20).

Baca Juga  Terpapar Covid 19, Pelayanan IGD RSUD KH Daud Arif dan Puskesmas Pijoan Baru Tutup Sementara

Bukan hanya tanggul pembangunan jalan pun secara bertahap telah mulai masuk ke Desa Kuala Kahar.

“Jalan pun alhamdulilah sudah dibangun, walaupun belum merata semuanya,” ungkapnya, bersemangat.

Baca Juga  Dua Nama Awak Media Masuk Sipol, Ini Tanggapan PPP dan Hanura

Melihat banyak kemajuan yang telah dirasakan sejak di bawah kepemimpinan Anwar Sadat sebagai Bupati Tanjab Barat, Anwar Sadat melanjutkan kepemimpinannya untuk periode selanjutnya 2025-2029

“Karena itu masyarakat berharap  dan berdoa semoga bupati bisa lanjutkan dua periode,” tandasnya.

 

 

Penulis Editor Tim

Share :

Baca Juga

Politik

Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat.

Politik

AHY,Anis Bertemu Satukan Energi Semangat Dan Perbaikan

Meraingin

H Izhar Majid Dewan Provinsi Jambi Tampung Aspirasi Masyarakat Dusun Bangko Dalam Resesnya

Politik

Pencoblosan Tigal Beberapa Hari UAS-Katamso Rapatkan Barisan di Jantung Kota Kuala Tungkal

Politik

Edi Purwanto, Anak Penyadap Karet dari Jambi di lantik Jadi Anggota DPR RI

Berita

Muda Mudi Hingga Orang Tua di Jalan Delima Kampung Nelayan Kompak Dukung UAS-Katamso

Meraingin

Reses Pertama Wakil Ketua ll DPRD Merangin Kausari Sukses

Politik

Siap Dengan Doa Pikiran dan Tenaga, Ribuan Masyarakat Betara Siap Menangkan Putra Terbaik Tanjab Barat UAS – Katamso