Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna HUT Ke-76 Kabupaten Batanghari Bupati Apresiasi Rapat Semua Pihak Dalam Kesuksesan Pilkada Tanjab Barat 2024 Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Atlet dan Pelatih Berprestasi Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Peserta Berprestasi MTQ Ke-53 Bapas Kelas I Jambi Terima Kunjungan Densus 88 Anti Teror

Home / Berita

Jumat, 25 Oktober 2024 - 14:08 WIB

Pj Bupati Tanam Padi Tumpang Sari di Lahan Replanting, Sekaligus Pamen Cabai Cegah Inflasi

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Penjabat (Pj) Bupati Merangin Jangcik Mohza didampingi Kadis Tanaman Pangan dan Holtikultura Merangin Jaenal Abidin, melakukan taman padi tumpang sisip di lahan replanting sawit Desa Rasau Kecamatan Renah Pamenang, Jumat (25/10).

Acara taman padi tersebut berlangsung meriah, karena masyarakat secara beramai-ramai melakukan gotong royong dari satu lahan ke lahan warga lainnya dalam melaksanakan taman padi tersebut.

‘’Taman padi secara gotong royong ini sudah menjadi budaya masyarakat Kabupaten Merangin dari dulu kala. Dulu hingga sekarang taman padi yang dilakukan bergantian antara perempuan dan laki-laki ini juga menjadi ajang cari jodoh,’’ujar Pj Bupati.

Baca Juga  Pj Bupati Merangin Hadiri Acara Tasyakuran Hari Bakti Adhyaksa Ke 64

Budaya tanam padi seperti itu diharapkan Jangcik Mohza dapat terus dilakukan di 24 kecamatan dalam Kabupaten Merangin, sehingga bisa kembali menggairahkan Kabupaten Merangin sebagai limbung padi Provinsi Jambi.

‘’Jadi padi yang ditaman ini bisa panen dalam enam bulan kedepan, artinya dalam setahun bisa dua kali panen. Bisa kita bayangkan berapa banyak hasil panen itu karena ada sekitar 495 hektar replanting sawit di kecamatan ini,’’terang Jangcik Mohza.

Baca Juga  Antisipasi Politik Uang di Masa Tenang Banwaslu Lakukan Patroli Pengawasan

Program tersebut jelas Pj bupati merupakan program lintas sektoral, ada Dinas Tanaman Pangan dan Holtikuktura, Dinas Perkebunan, Bulog Sarko, Badan Pusat Statistik, Dandim 0420/Sarko dan para petani Merangin.

Terpisah pada kesempatan itu Pj bupati di tempat tanam sisip lainnya juga melakukan pahen cabai. Panen cabai di lahan replanting sawit tersebut merupakan upaya pencegahan inflasi.(Red).

Share :

Baca Juga

Berita

MTQ Ke 50 Kabupaten Merangin Sukses, Kontroversi Yang Terjadi Hanya Miskomunikasi

Berita

Dampingi Gubernur Jambi, Pj Bupati Merangin Sholat Subuh Berjamaah di Kungkai

Berita

Sebelum Terjadi Pembunuhan,Ini yang Di Lakukan Pelaku

Berita

DPRD Merangin Gelar Rapat Paripurna Usai Reses

Berita

Nilwan Yahya Pimpin Rapat LPTQ Persiapan MTQ Ke-49 Kabupaten Merangin

Berita

Pj Bupati Dialog dengan Camat, Kades/Lurah dan Ketua BPD Dapil I dan IV

Berita

Festival Anak Sholeh Ke 3 Tingkat Kabupaten Merangin, Resmi Dibuka Pj Bupati Jangcik Mohza

Berita

MK Putuskan Sistem Pemilu Tetap Terbuka, AHY: Wujud Keadilan yang Memihak Kedewasaan Demokrasi