DPRD Gelar Rapat Paripurna Dalam Rangka Penetapan Pimpinan DPRD Tanjab Barat Masa Jabatan 2024-2029 Siap Dengan Doa Pikiran dan Tenaga, Ribuan Masyarakat Betara Siap Menangkan Putra Terbaik Tanjab Barat UAS – Katamso Berpengalaman dan Berpendidikan Yang Mumpuni, UAS – Katamso Pasangan Duet Ideal Perwakilan Ulama dan Umara Dugaan penggelapan Dana Fasilitasi Pembangunan Kebun masyarakat Desa Badang – Polres Tanjab Barat lakukan Penyelidikan Disambut Hangat Warga Seberang Kota, Anwar Sadat:Lanjutkan Hingga Tuntas Jalan Poros Sampai Parit KUD

Home / Pelalawan Riau

Senin, 4 Oktober 2021 - 09:45 WIB

Kunker di Teluk Meranti, Bupati H. Zukri Resmikan Pemakaian Listrik 24 Jam PLN

Bulenonnews.com-Pelalawan,Riau. Bupati Pelalawan H. Zukri Misran melaksanakan kunjungan kerja ke Desa Gambut Mutiara dan Desa Segamai Kecamatan Teluk Meranti. Sabtu (02/09)

Dalam kegiatan ini, Bupati H.Zukri meresmikan pemakaian listrik PLN 24 Jam untuk dapat di nikmati oleh masyarakat ke dua desa tersebut serta menyerahkan bantuan langsung tunai (BLT) Dana Desa.

Dalam arahannya Bupati Pelalawan H. Zukri mengucapkan selamat kepada masyarakat Desa Gambut Mutiara dan Desa Segamai yang akan menikmati listrik 24 jam,setelah listrik ini kita akan fokus kepada infrastruktur yakni jalan lintas bono yang akan kita upayakan semaksimal mungkin oleh pemerintah kabupaten dengan melaksanakan penimbunan dengan pasir bono, agar bisa dilewati masyarakat.

Baca Juga  BPKAD Pelelawan Gelar Pelatihan dan Pembekalan Bagi Petugas Pajak Desa Kecamatan Teluk Meranti Tahun 2021

H.Zukri menambahkan mohon doa masyarakat agar sehat selalu dan menjadi pemimpin yang amanah agar bisa membangun Kabupaten Pelalawan ini lebih maju.

Baca Juga  H. Samsari Kades Palas Bersama Dewan Povinsi Riau Hadiri Turnamen Voly Ball Desa Palas

“Ia menekankan dan berpesan kepada pj kepala desa dan camat agar dalam pendataan masyarakat yang menerima bantuan benar-benar masyarakat yang membutuhkan sehingga tepat dan tidak salah sasaran dan tetap semangat dalam bekerja untuk masyarakat”, tandasnya.

(Azwa)

Share :

Baca Juga

Pelalawan Riau

Jalin Sinergitas Kajari dan PJI Pelelawan Gelar Audensi

Kriminal

Rumah Wakil Ketua PJI Pelelawan Kembali Diteror Orang Tak Dikenal

Pelalawan Riau

BPKAD Pelelawan Gelar Pelatihan dan Pembekalan Bagi Petugas Pajak Desa Kecamatan Teluk Meranti Tahun 2021

Pelalawan Riau

Baznas Pelelawan Salurkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran di Desa Mak Teduh

Pelalawan Riau

Temu Ramah Bersama Wartawan, Bupati H. Zukri: Pemkab Pelelawan Tidak Anti Kritik

Pelalawan Riau

Kapolsek Pangkalan Terus Lakukan Maklumat Kapolda Riau Tentang Karhutlah

Pelalawan Riau

Penertiban Jalan Lintas Timur Yang Terkena Banjir di Desa Palas

Pelalawan Riau

Warga Desa Angkasa Terima Bantuan Langsung Tunai 4 Tahap Sekaligus