Satreskrim Polres Tanjab Barat Razia Lapak Penjual Petasan  Polres Tanjab Barat Mengamankan Kedua Kelompok yang Bertikai Untuk Dilakukan Mediasi Belum Mempunyai Aturan Hukum,Diduga Kadishub Tanjab Barat Sering Masukan Alat Berat di Pelabuhan Roro Kuala Tungkal  DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Pertama,Penyampaian Nota Pengantar LKPJ Bupati Tahun 2023 Hadiri Pelepasan Logistik Pemilu 2024,Ketua DPRD Tanjab Barat: Kita sangat mengapresiasi Penyelenggara Pemilu

Home / Meraingin

Jumat, 25 Februari 2022 - 23:14 WIB

Forum Lintas Perangkat Daerah Merangin, Himpun Usulan RKPD Tahun 2023

Bulenonnews.com – Bangko. Dalam menyusun Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Tahun 2023, Forum Lintas Perangkat Daerah Bidang Pertanian dan Infrastruktur, OPD Kabupaten Merangin melaksanakan pertemuan di Aula Kantor Bapedda Kabupaten Merangin, Jum’at (25/2/2022)

Forum OPD ini, dibuka oleh Bupati Merangin H. Mashuri melalui Asisten 1 Setda Merangin, H Abdul Gani yang diikuti Kepala, OPD, para camat,kepala desa dan tokoh masyarakat Kabupaten Merangin.

Dr. Agus Zainuddin, S.Sos, M.Hum Kepala Bappeda Kabupaten Merangin, dalam penyampaian sebagai narasumber mengatakan, Forum Lintas Perangkat Daerah ini merupakan  penghimpun penyelaras usulan usulan kegiatan Pertanian dan infrastruktur pada RKPD Kabupaten Merangin tahun 2023.

Baca Juga  Admin Elsimil dan TPK Sebagai Ujung Tombak’ Penurunan Stunting, Wabup Beri Penghargaan

” Leading, sektor acara hari ini adalah dinas pertanian dan Dinas PUPR, Saya diundang sebagai narasumber dalam Forum tersebut, kegiatan ini yang terakhir pada visi misi Merangin Mantap menyusun RKPD tahun 2023.

Baca Juga  Wabup: Perumda Air Minum Berperan Ganda, Merangin Gelar Workshop Manajemen dan SDM BUMD se Sumatera

Dikatakan Kepala Bapedda itu, “Merangin tetap memprioritaskan Pertanian, dalam hal ini sebagai leading sektor dengan dinas PUPR untuk mendukung  infrastruktur, oleh keterbatasan dana, tidak ada pembangunan jalan baru, akan tetapi tetap bekerjasama dalam hal kelancaran jalan pertanian dan perkebunan,” Ujarnya.

Selanjutnya tambah Agus,” di bidang Pariwisata, Geopark kita telah lolos dari 11 yang ada di Indonesia, Merangin terpilih bersama Raja Ampat oleh Unesco,”pungkasnya mengakhiri.

Ote.

Share :

Baca Juga

Meraingin

Warga Langling Tuntut Dewan Untuk Perbaikan Jalan Pada Reses M. Yani dan Jalil

Meraingin

Pj Bupati  Segera Evaluasi Jabatan Administrator di Dikbud Yang Tidak Sesuai Ketentuan

Meraingin

Ketua KKS Kabupaten Merangin Juniarti Nilwan Pimpin Rapat Koordinasi

Meraingin

Pj Bupati Merangin Zoom Meeting Bersama Kemendagri Soal Pengendalian Inflasi Daerah

Meraingin

Bertempat di Desa Mudo, Banwaslu RI Canangkan “Desa Peduli Awasi Hak Pilih di Merangin’.

Meraingin

Pj Bupati Merangin Beserta Isteri Tampil Memukau di Acara Jambi Berbatik

Meraingin

H. Bakar Tokoh Masyarakat Merangin Gelar Vaksinasi Bagi Warga Dusun Bangko.

Meraingin

Hari ini, Logistik Pemilu 2024 Mulai Didistribusikan, Untuk 11 Kecamatan Terjauh di Kabupaten Merangin