Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur

Home / Meraingin

Rabu, 7 April 2021 - 05:11 WIB

M. Yuzan Pimpin Komisi ll DPRD Kabupaten Merangin Terbaru

BANGKO-BULENONnews.com. Yuzan seorang Politisi Partai Hanura Kabupaten Merangin menjabat Pimpinan Komisi ll DPRD Kabupaten Merangin tahun 2021-2023.

Terpilihnya M. Yuzan sebagai Ketua Komisi ll DPRD Merangin atas penunjukan secara Aklamasi seluruh anggota Komisi dari masing-masing Fraksi.

Rapat paripurna internal DPRD Kabupaten Merangin Senin, (5/4/21) menetapkan dan meresmikan anggota Komisi ll berjumlah sebanyak 10 orang terdiri dari Satu Orang Ketua Satu orang Wakil Ketua dan Satu orang Sekretaris Komisi.

M. Yuzan yang baru menjabat ketua Komisi ll DPRD Kabupaten Merangin saat dibincangi awak Media usai mengikuti Rapat Paripurna mengatakan, pada awal tugasnya menjabat sebagai Ketua Komisi ll tersebut akan segera menggelar rapat diruangan Komisi ll bersama anggotanya.

Baca Juga  Penuhi Undangan Presiden RI, Pj Bupati Merangin: Kami Akan Menjaga Netralitas Pelaksanaan Pemilu 2024

” Usai mengikuti Rapat Paripurna internal roling komisi hari ini, kami Komisi ll yang baru segera menggelar rapat untuk sama-sama mengetahui program kerja komisi ll dan untuk mengetahui apa saja tugas dan fungsi Komisi, kemudian Intansi mana saja yang menjadi mitra leding sektor komisi ll,” ungkapnya.

Baca Juga  Dua Warga Pembawa Emas Hasil PETI Ditangkap

Selanjutnya, sambung Ketua baru Komisi tersebut,” Selain melanjutkan program komisi yang lama kita akan membenahi dari yang baik untuk menjadi lebih baik,” lanjutnya.

Dikatakan M Yuzan, ” Banyak hal yang ditangani serius, yang jelas usai rapat komisi kita akan mengundang OPD-OPD yang menjadi leding sektor komisi ll, dari situ kita akan coba membahas semua apa yang kita rencanakan,” pungasnya.

Penulis/Editor: Ote.

Share :

Baca Juga

Meraingin

M.Yani Hadiri Wisuda Angkat Ke V Santri-Santriwati Pondok Pesantren Lebay Yasin

Meraingin

Wabup Sarolangun Himbau Masyarakat Untuk Saling Menghargai di Bulan Puasa

Meraingin

Waduh.. Dikontrak 1,2 M Sebagai Tempat Isolasi Covid-19, Hotel Permata Bangko Masih Terima Tamu?

Meraingin

TPPS Merangin Gelar Rapat TA Percepatan Penurunan Stunting

Meraingin

H. Al Haris Tidak Melepaskan Tanggungjawanya dalam Bertugas, Meski Hari Ini Putusan MK

Meraingin

Kediaman Anggota DPRD Merangin H. Sukar Di serbu Warga.

Meraingin

Komisi I DPRD Merangin Warning 2 Hal, Jelang Pilkades Dilaksanakan

DPRD

Herman Efendi: Perayaan HUT RI ke 76, Sederhana Saja, Namun Tidak Mengurangi Tahapan