Bupati Tanjab Barat Pimpin Apel Perdana Setelah Lebaran Idul FitriĀ  Bupati Serahkan Hadiah Juara Arakan Sahur di Tanjab Barat Bupati Tanjab Barat Buka Festival Pawai Takbiran Idul Fitri 1445 H Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadhan, DPRD Tanjabbar Gelar Buka Puasa Bersama Paripurna kedua, Fraksi DPRD Tanjabbar Sampaikan Pandangan Umum Terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Home / Tanjab Barat

Jumat, 18 Juni 2021 - 20:17 WIB

Peduli Sesama Kartini Tanjab Barat Bergerak Berikan Bantuan Korban Kebakaran Mendahara Tengah

Bulenon News.Com Tanjab Barat – Peduli sesama Kartini Tanjab Barat Bergerak berikan bantuan ratusan korban kebakaran di desa Mendahara Tengah Kecamatan Mendahara Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Jum’at (18/06/21).

Kebakaran Desa Mendahara Tengah beberapa waktu lalu menarik perhatian berbagai kalangan dan saling bantu membantu seperti Pemda setempat, Organisasi Masyarakat dan kelompok kelompok masyarakat.

Ketua Umum Kartini Tanjab Barat Bergerak Hj. Fadhilah Sadat, yang diwakili oleh ketua bidang sosial dan penanggulangan bencana, Suherni saat mengunjungi korban kelokasi dan memberikan bantuan pada posko bantuan di lokasi sebagai bentuk kepedulian kartini Tanjung Jabung Barat bergerak terhadap sesama.

Baca Juga  Desa Ini Belum Merasakan Nikmatnya Daging Qurban, Selama 40 Tahun

” Kami hadir disini adalah bentuk kepedulian kartini Tanjung Jabung Barat bergerak kepada sesama untuk membantu korban kebakaran di Kabupaten Tanjung Jabung Timur,” ujarnya.

Adapun bantuan yang diberikan adalah, Uang tunai, Beras, Indomie, pakaian layak pakai, sepatu.Dirinya pun berharap kepada para korban untuk bersabar dan selalu berdoa kepada Allah subhanahu wa ta’ala supaya memberikan yang lebih baik lagi.

“Semoga bantuan yang kami berikan dapat diterima dan dapat bermanfaat,” tutupnya.

Baca Juga  Konsolidasi di Bulan Ramadhan, Koalisi Perubahan di Tanjab Barat Siap Menangkan Anies Baswedan sebagai Presiden

Sementara itu, Kades Mendahara Tengah, Ibu Nurhidayah menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Kartini Tanjung Jabung Barat bergerak yang telah bersedia membantu warganya yang tertimpa musibah kebakaran.

” Terima kasih kepada ketua umum Kartini Tanjung Jabung Barat bergerak Umi Hj. Fadhilah Sadat bersama rekan rekan yang telah bersedia membantu warga kami, semoga kebaikan dari Ibu Ibu Kartini Tanjung Jabung Barat mendapat balasan dari Allah subhanahu wa ta’ala dan ke depan dapat terus berbuat baik untuk masyarakat,”pungkasnya.

Penulis/ Editor:Amir/Ote

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Bupati Tanjab Barat Segera Akan Merombak Kabinet

Tanjab Barat

Rapat Konsolidasi Partai Demonrat,Bacaleg Optimis Menangkan Pemilu 2024

Tanjab Barat

PN Kuala Tungkal Gelar Sidang Perdana Anggota DPRD Tanjab Barat Secara Virtual

Tanjab Barat

SMA n 1Tanjabbarat Siap Laksanakan Proses Belajar Mengajar Tatap Muka 2021

Tanjab Barat

Hadiri Upacara Hari Bhayangkara, H. Abdullah : Terima Kasih Polri

Tanjab Barat

TMMD Ke – 113 Lakukan Kegiatan Pembangun MCK Di Desa Intan Jaya

Tanjab Barat

Satgas TMMD Ke-113 Kodim 0419 TanjabViptakan Keakraban Dengan Masyarakat Desa

Tanjab Barat

Pasar Terbengkalai Di Tanjabbarat Akan Diaktifkan Tahun Tahun 2022