Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam Bupati Tanjab Barat Laksanakan Audiensi dengan Komisi Penyuluhan Pertanian Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Bupati Tanjab Barat Mulai Terapkan Sistim Tiket Online di Pelabuhan Penyeberangan  Perkuat Sinergi Antara Pemerintah,Bupati Tanjab Barat Serahkan Hibah Kantor Kejari di Desa Pembengis Derita Penyakit Kulit, Bupati Anwar Sadat Kunjungi Nenek Partiyah

Home / Pemerintahan

Sabtu, 17 Juli 2021 - 19:19 WIB

Rangka Hari Lingkungan Hidup Se-dunia, Bupati dan Wabup Tanjab Barat Tabur Benih Ikan

Bulenon News.Com Tanjab Barat – Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat bersama Wabup Hairan melakukan tabur benih ikan di Lubuk Larangan, Desa Suban, Kecamatan Batang Asam, Kamis (15/07/21).

Kegiatan tersebut dalam rangka rangkaian Peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia dimana sesuai temanya “Ecosystem Restoration” dengan Penaburan Benih Ikan Mari Kita Jaga Ekosistem Demi Kelestarian Lingkungan”.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Sekda H. Agus Sanusi, Asisten Ekbang, Kadis Perikanan, Kadis Lingkungan Hidup, Ketua PKK Tanjab Barat Hj. Fadhilah Sadat serta Camat Batang Asam.

Bupati H. Anwar Sadat mengatakan restorasi lingkungan merupakan upaya mengembalikan ekosistem ke kondisi awal sebagai upaya pencegahan dan mengatasi berbagai kerusakan alam akibat aktivitas ulah manusia.

Baca Juga  Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadhan, DPRD Tanjabbar Gelar Buka Puasa Bersama

Anwar Sadat menyatakan peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia tidak hanya sekadar acara seremonial belaka tetapi harus ada tindaklanjut yang nyata.

“Lubuk Larangan ini adalah wujud kepedulian terhadap lingkungan hidup,” ujarnya.

Kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Tanjab Barat, Bupati meminta dapat mendorong agar setiap kecamatan atau desa terdapat lubuk larangan disinergikan dengan aspek wisata dikelola BUMDES dan dinaungi Perdes (Peraturan desa).

Ia berharap semua elemen masyarakat sampai ke pemangku kebijakan saling bersinergi dan melengkapi dalam upaya penyelamatan lingkungan hidup.

Perusahaan terdekat seperti PT Persada Alam Jaya dan PT Fortius Wajo Perkebunan agar ikut menjaga kelestarian lingkungan dan peduli dengan masyarakat sekitar,” sebut Bupati.

Baca Juga  Diduga Tengki Bocor, Satu Unit Bus Terbakar Di Kecamatan Batang Asam

Pada kesempata ini Ketua Kelompok Lubuk Larangan menyampaikan terima kasih atas di pilihnya Desa Suban sebagai pusat kegiatan Hari Lingkungan Hidup Tahun 2021.

Terkait pemeliharaan Lubuk Larangan ia menyampaikan bantuan boat dan penerangan. Hal itu kata dia guna memudahkan untuk pengawasan Lubuk Larangan.

Untuk diketahui pada hari bersamaan Bupati Tanja Barat meluncurkan Beras Lokal diberinama Pandawa Lima dan Padiku bersamaan dengan mellakukan Panen Raya Padi di Desa Rawa Medang, Kecamatan Batang Asam.

Penulis/Editor:Amir/Ote

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Wakil Bupati Pimpin Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Karhutla di Tanjab Barat

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Resmikan Rumah Perlindungan Lansia YMFC

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Safari Subuh di Masjid Nurul Ikhlas Manunggal II

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Menghadiri Tanam Padi Perdana di Kelurahan Sungai Nibung

Pemerintahan

Percepatan Penurunan Stunting, Bupati Tanjab Barat Buka Kegiatan Workshop GENREAKSI

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Hadiri Haul Syekh Abdul Qadir Al-Jailani di Bram Itam

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Secara Resmi Buka Acara Kegiatan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis MRI

Meraingin

H. Mashuri Kembali Pantau Kegiatan Vaksinasi Polres dan Pemkab Merangin