Bupati Tanjab Barat Hadiri Rapat Paripurna HUT Ke-76 Kabupaten Batanghari Bupati Apresiasi Rapat Semua Pihak Dalam Kesuksesan Pilkada Tanjab Barat 2024 Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Atlet dan Pelatih Berprestasi Bupati Anwar Sadat Serahkan Bonus Peserta Berprestasi MTQ Ke-53 Bapas Kelas I Jambi Terima Kunjungan Densus 88 Anti Teror

Home / Meraingin

Sabtu, 5 Desember 2020 - 19:11 WIB

Bupati Lengserkan Jabatan Plt Kadis Perkim Tanjab Barat.

TANJAB BARAT-BULENONnews.

Pelaksana Tugas (PLT) Kepala Dinas Kawasan Pemukiman dan Perumahan (Perkim) Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Cipto Hamonangan mendadak di copot dari jabatannya oleh bupati Safrial.

Informasi yang dihimpun, jika surat pencopotan Cipto ini di tanda tangani oleh Bupati Safrial tertanggal 4 Desember 2020.

Surat tertanggal 4 Desember 2020 itu juga diberikan tembusan ke Gubernur Jambi, BKN wilayah Palembang, Inspektorat dan kepala Badan Keuangan Daerah Tanjabbar.

Baca Juga  Azra'i Husin Resmi Dilantik Sebagai Ketua LAM Kabupaten Merangin

Pengganti PLT Kadis Perkim Tanjabar, Cipto Hamonangan itu yakni Kabid Perumahan Dinas Perkim Tanjabbar, Efri Mulyadi. Efri Mulyadi juga merangkap jabatan sebagai Kabid Perumahan.

Terkait hal itu salah satu orang penting di Dinas Perkim Tanjabbar membenarkan jika Cipto Hamonangan telah dicopot dari PLT Kepala Dinas Perkim Tanjabbar.

” Iya PLT Kadis Perkim sudah diganti, bukan lagi Cipto, ” Katanya singkat yang tidak ingin namanya disebutkan itu.

Baca Juga  H Mukti: RSU Siap Layani Cek Kesehatan PPPK, Untuk Tenaga Kesehatan Sudah Rampung Semua

Sementara itu, informasi telah dicopotnya Cipto ini dibenarkan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Tanjabbar, Agus Sanusi. Ia menyebutkan bahwa Cipto Hamonangan saat ini tidak lagi menjabat sebagai PLT Perkim.

” Iya Blbenar PLT Kadis Perkim Tanjabbar sudah diganti.”katanya singkat, Sabtu (5/12/20)

Cipto diketahui menjabat sebagai PLT dinas Perkim Tanjabbar pada pertengahan tahun 2019, ia menjabat sebagai PLT Perkim mengantikan posisi kadis Perkim Netty Martini. (Amr)

Share :

Baca Juga

Meraingin

Pemuda Pancasila Kunker Ke Polres Merangin dan Ajukan Lima Tuntutan

Meraingin

Warga Renah Pembarap Hingga Pangkalan Jambu Keluhan Listrik Sering Mati

Meraingin

Mukerprov PBSI Jambi Resmi Dibuka Bupati Merangin

Meraingin

Nilwan dan Kontingen MTQ Merangin Disambut Wawako Sungai Penuh Alvia Santoni

Meraingin

Plt Bupati: PT. KEPAL Belum Masksimal Beropersi

Meraingin

IPH Merangin Mengalami Kenaikan, Pj Bupati Ikuti Zoom Rakor Inflasi Bersama Kemendagri

Meraingin

TP-PKK Kabpaten Merangin Berikan Pembinaan Terhadap TP-PKK Desa Sidolego Margo Tabir

Meraingin

Gubernur Jambi dan Gubernur Sumbar Akan Menghadiri Pengukuhan IKM Merangin