DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur Seorang Pria di Tanjab Barat Alami Luka Bacok di Perut dan Tangan  Bupati Anwar Sadat Berikan Bantuan Sepada Baru Pada Pedagang Jamu Keliling 

Home / Meraingin

Senin, 24 Agustus 2020 - 20:29 WIB

Pansus Covid DPRD Terus Lakukan Pemanggilan OPD Pengguna Anggaran Refocusing

BANGKO – BULENONnews.com. Pansus Covid-19 DPRD Kabupaten Merangin terus intens dalam bekerja mengawasi Refocusing anggaran Covid-19 yang telah digunakan oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Merangin.

Kali ini Pansus Covid-19 DPRD Kabupaten Merangin kembali memanggil OPD terkait, untuk mencocokkan Data yang telah dilaporkan Badan Pengelola Keuangan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Merangin kepada tim Pansus DPRD.

Muahammad Yani wakil Ketua Pansus DPRD,  jeda rapat kerja (Hearing) bersama Dinas Sosial dan BPBD Merangin siang ini Senin (24/08) mengatakan, hari ini Pansus kembali memanggil OPD-OPD pengguna anggaran Refocusing tahap l dan tahap ll.

Baca Juga  Breaking News.. Satu Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah Di Kebun Sayur Bangko

Foto Muhammad Yani Waka Pansus.

” Ya, hari ini kembali Pansus Covid DPRD Merangin memanggil untuk yang ke sekian kalinya OPD pengguna anggaran Refocusing Covid, diantaranya Badan Penanggulangan Bencana Daerah, Dinas Sosial, RSD Kolonel Abundjani dan Dinas Kesehatan Kabupaten Merangin,” sebut Politisi Partai NasDem itu.

Kemudian diterangkan juga olehnya,” Dan ini lanjutan dari pemanggilan BKAD sebelumnya, ketika BPKAD menyampaikan minggu yang lalu, tentang realisasi pemakaian sampai 18 Agustus 2020 sebesar Rp. 17.860.516,  jadi kita coba cros cek OPD pengguna, apakah benar pencairan sebegitu, jadi kita coba menghitung berapa dana covid ini bisa termamfaatkan,  sehingga sisa dana recofusing tahap l dan ll bisa dikembalikan ke OPD melalui APBD perubahan,”tandas Yani yang juga Ketua Komisi ll DPRD.

Baca Juga  Abu Boiler PT. KDA Jelatang Disinyalir Usik Kenyamanan Warga Desa Jelatang

Terkait adanya Pasien Covid lagi di Merangin, mungkinkah ada perubahan skema anggaran kembali?.” Ini yang belum kita ketahui kedapannya seperti apa,” jawab Muhammad Yani.

Penulis/Editor: Ote.

Share :

Baca Juga

Meraingin

Timbunan Jembatan Tergerus dan Bepotensi Pendangkalan, Bupati Segera Cek Lokasi

Meraingin

Hasil Pemeriksaan LKPD 2022 oleh BPK RI, Merangin 7 Kali Berturut-turut Raih WTP

Meraingin

Dandim 0420/Sarko Lepas Babinsa Menuju Kesatuan Yang Barunya

Meraingin

Pj Bupati Tandatangani Naskah Perjanjian Kerjasama Dengan Universitas Merangin

Meraingin

Bupati Merangin Tinjau Giat Vaksinasi di Kediaman H. Bakar Dusun Bangko

Meraingin

Penundaan Pilkades, Sulut Warga Sei Tabir Gerudug DPRD Merangin

Meraingin

Ketua DPRD Merangin Senam Sehat Bersama Masyarakat Tabir Selatan

Meraingin

Bupati Merangin Kembali Salurkan Bantuan Korban Kebakaran di Tabir