Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur

Home / Meraingin

Rabu, 13 Desember 2023 - 09:56 WIB

Pj Bupati Merangin Bersama ForkopimdaTinjau Gudang Logistik KPU Kabupaten Merangin

 

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Dalam rangka persiapan logistik Pemilu Legislatif dan Pemilihan presiden Republik Indonesia tahun 2024, Pj Bupati Merangin bersama Forkopimda Kapolres, Kajari Merangin dan Dandim 0420/Sarko melakukan peninjauan dan pengecekan gudang logistik KPU Merangin, Rabu (13/12).

Tampak hadir dalam rombongan itu, Asisten I Setda Merangin Muhammad Sayuti, Asisten II Suherman, Kaban Kesbangpol Mulyono, Kasat Pol P dan para Kabag Setda Merangin.

Pj Bupati Merangin H Mukti didampingi Forkopimda saat memantau Gudang logistik KPU yanh berlokasi di Waskita Karya mengatakan, persiapan logistik pemilu 2024 sudah hampir 100 Persen, namun masih ada yang dalam perjalanan menuju Kabupaten Merangin.

Baca Juga  Wabup Tinjau Lokasi Festival Swarnabumi di Pangkalan Jambu Merangin

” Tadi Kita cek bersama persiapan logistik sudah dirakit, ini sangat penting mengingat pemilu semakin dekat, untuk itu pengawasan perlu ditingkatkan, terkait logistik yang masih dalam perjalanan mudah-mudahan dalam beberapa hari ini, akan sampai di Merangin,” ujar nya.

Pj Bupati mengharapkan kepada penyelenggaraan untuk memastikan, bahwa pemilu di Merangin betul-betul tidak ada kendala.

” Terutama KPU, dan Bawaslu sebagai pengawasan betul-betul disiapkan kelengkapan yang menjadi hambatan, kami bersama forkopimda terus menjaga kondusifitas dan bekerja keras memantau jalannya Pemilu di Kabupaten Merangin,” pintanya.

Baca Juga  Nilwan Merasa Puas Dengan Aksi Gladiresik Pembukaan MTQ Ke 49 Kabupaten Merangin

Terhadap pendistribusian ke wilayah Desa terpencil yang jauh dari jangkauan, H Mukti Menyebutkan bahwa dirinya telah menekankan kepada KPU untuk mengantarkan lebih duluan dengan penjagaan yang ketat.

” Jika perlu H-3 atau H-5 logistik sudah sampai di lokasi TPS di desa yang jauh dari jangkauan, kalau wilayah Kota dan desa penyangga bisa dilakukan H-1,” tegas Pj Bupati. (Red).

 

 

Share :

Baca Juga

Meraingin

Dinas Perhubungan Akan Mengoperasikan Alat KIR Kendaraan di Merangin

Meraingin

Pj Bupati Pimpin Upacaa Peringatan PGRI ke-78 dan Hari Guru 2023

Meraingin

Tiga Titik Ruas Jalan Rusak Segera Diperbaiki, Pj Bupati Cek Lokasi

Kriminal

Wow.. Polres Merangin Amankan Petani Ganja dan Bongkar Ladang Ganja di Masurai

Meraingin

Hari Kesehatan Nasional Ke 59 di Merangin Bertaburan Doorprize, Lihat Apasaja Yang Tersedia

Meraingin

Terpantau..Hari Ini 18 Eksavator Masih Bebas Beroperasi Dilokasi PETI Wilayah Tabir Ulu

Meraingin

Kapten Inf. M.Novri Yudha Wakili Dandim 0420/Sarko Pada Pengukuhan Pokdar Kamtibmas

Meraingin

Kabupaten Merangin Pertama Kali Gunakan Aplikasi Anjab