Polres Tanjab Barat Amankan Dua Terduga Pelaku Curanmor  Himatel Unbari Bersama Bruin Mengungkap Sudut Kota Jambi Dengan Segala Rahasianya Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada

Home / Tanjab Barat

Minggu, 14 Februari 2021 - 15:17 WIB

Bupati Safrial Ajukan 23 Milliard Dana CSR Untuk Item Pembangunan

 

KUALATUNGKAL-BULENONNEWS.COM,Diakhir kepemimpinan Bupati Tanjab Barat, Drs.Safrial MS, atas nama Pemkab Tanjab Barat mengajukan dana Corporate Social Responsilibity (CSR) PetroChina sebesar 23 Miliyar.

Hal ini disampaikannya usai meresmikan bantuan dari SKK Migas dalam bentuk CSR untuk 3 Pondok Pesantren (Ponpes) beberapa hari lalu,Dana CSR PetroChina sebesar 23 Miliyar tersebut salah satunya diajukan untuk pembangunan STAI AN-Nadwah Kuala Tungkal, PHI, Rumah Bahasa dan Musium serta Pembangunan Masjid di Serdang, harapan kita tahun ini juga bisa terealisasi,” Sebut Safrial. Rabu (10/02/21)

Baca Juga  Atlit taekwondo Tanjabbarat Raih Prestasi Membanggakan,Sayangnya Biaya Masih Ditanggung Pribadi

Dijelaakanya pula,”kerja sama antara Pemkab Tanjab Barat dengan SKK Migas Petro Cina selama ini berjalan dan terjalin dengan baik demi kemajuan Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

“PetroChina kan kontrak habis tahun 2023 ini. Saya berdoa supaya SKK Migas bisa dikasih pemerintah untuk melanjutkan lagi ke depannya,” kata Safrial.

Baca Juga  Polres Tanjab Barat Gelar Vaksinasi Persisi Polri Massal Serentak di Polsek Jajaran

PetroChina merupakan perusahaan sumbangsih terbesar untuk pembangunan di wilayah daerah Tanjung Jabung Barat.

“Perusahaan yang paling banyak, paling besar sumbangan CSR-nya itu adalah Petrochaina,” ucapnya.

“Apa yang telah disumbang oleh SKK Migas PetroChina melalui dana CSR dapat dilakukan oleh perusahaan lain yang ada di Tanjab Barat ini,” Tutup Bupati.

PEWARTA:AMIR/MARDAN HASIBUAN

 

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Pembangunan Depot Air Di Desa Merlung Kecamtan Merlung Disegel PJ Kades,Warga Minta Pihak Kejaksaan Dengan Polisi Untuk Mengusut

Tanjab Barat

Wabup Tanjabbar Berkoordinasi Dengan PJ Gubernur Jambi Terkait Persiapan Pelaksanaan MTQ

Peristiwa

Senajta Makan Tuan, Seorang Remaja Tewas Tertembak Senapan sendiri

Tanjab Barat

Kapolres Gelar Kegiatan Ngopi Mael Last Edition

Tanjab Barat

Sidak,Wabup Hairan Ambil Daftar Absen Evaluasi ASN Di Beberapa OPD

Tanjab Barat

Kebakaran Lahap Toko dan Rumah di Suak Tamin

Tanjab Barat

Polres Tanjabbar Luncurkan Program “GEBRAKKAN” Tahap ll

Tanjab Barat

BPBD Minta Warga Waspada Banjir Rob Agar Terhindar Dari Musibah