Bupati  Lantik dan Pengambilan Sumpah Jabatan Penjabat Sekda Tanjab Barat  Bupati Tanjab Barat Buka MTQ ke-53 Desa Pembengis Didampingi Sang Suami yang Setia, Ibu 3 Anak Ini Terima SK dari Bupati Anwar Sadat. DPRD Tanjab Barat Gelar Rapat Paripurna Keempat Penandatanganan Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Bupati Anwar Sadat Hadiri Halal Bihalal Adat Melayu Jambi 

Home / Pemerintahan

Senin, 15 Agustus 2022 - 06:47 WIB

Jalin Silaturahmi dan Menambah Keakraban, Bupati Mancing Bersama OPD

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Memeriahkan HUT Republik Indonesia (RI) Ke 77 dan Hari Jadi Kabupaten Tanjung Jabung Barat Ke 57, Pemkab Tanjab Barat gelar kegiatan mancing bersama.

Kegiatan mancing bersama ini Bupati Tanjab Barat Drs H Anwar Sadat,M.Ag berharap dapat memperkuat ikatan tali silaturahmi, keakraban dan kebersamaan antara OPD.

Selain itu, Bupati Anwar Sadat minta seluruh istri OPD untuk ikut serta pada kegiatan PKK dan Dekranasda Tanjab Barat.”Kegiatan yang sifatnya memberikan mensupport kepada pemerintah,”katanya.

Baca Juga  Bupati Tanjab Barat Menghadiri Tanam Padi Perdana di Kelurahan Sungai Nibung

Harapan yang besar disampaikan Anwar Sadat kepada Istri para OPD untuk sama- sama mendukung suaminya dalam menjalankan tugas pemerintahan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

“Ini untuk menjalankan visi-misi kita, baik membantu masyarakat dalam pelayanan maupun hal-hal lain yang sangat dibutuhkan,” ujar Bupati.

Baca Juga  Pemkab Tanjab Barat Safari Ramadhan Perdana di Kecamatan Bram Itam

Kegiatan mancing bersama  ini dipusatkan  di Pelabuhan Roro Kuala Tungkal, Minggu (15/08/22).Turut hadir dalam kegiatan tersebut,para forkopimda, Sekretaris Daerah, Ketua TP- PKK Tanjab Barat,para staf ahli, para asisten, para Kepala OPD, Para Kepala perbankan, para Kabag di lingkup Setda Tanjab Barat serta undangan lainnya.*

 

 

Penulis/Editor:Amir/Otte

 

Share :

Baca Juga

Meraingin

Plt Bupati: PT. KEPAL Belum Masksimal Beropersi

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Beri Santunan Kepada Korban Kebakaran

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Ingatkan Kades Harus Netral Selama Pemilu 2024

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Resmikan Peratshop Bumdes Maju Jaya Kecamatan Tebing Tinggi

Pemerintahan

PROKES KETAT, H. Cek Endra Lantik 4 Kades Se Kecamatan Batang Asai Sekaligus

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Resmi Buka Open Turnamen Hamdani Cup VI Tahun 2022

Pemerintahan

Wabup Hairan Usulkan Pembangunan Stadion Baru

Pemerintahan

Hadiri Pelantikan PWI Tanjab Barat,Wabup Berharap Dapat Mendukung Program Kerja Pemerintah