Bupati  Lantik dan Pengambilan Sumpah Jabatan Penjabat Sekda Tanjab Barat  Bupati Tanjab Barat Buka MTQ ke-53 Desa Pembengis Didampingi Sang Suami yang Setia, Ibu 3 Anak Ini Terima SK dari Bupati Anwar Sadat. DPRD Tanjab Barat Gelar Rapat Paripurna Keempat Penandatanganan Nota Raperda RTRW dan RPJPD Tahun 2025- 2045 Bupati Anwar Sadat Hadiri Halal Bihalal Adat Melayu Jambi 

Home / Berita

Rabu, 10 Januari 2024 - 11:20 WIB

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Pj Bupati Merangin H Mukti Said bersama Kepala Dinas PUPR Kabupaten Merangin Chek Ruas jalan Jalan Rang Kayo Hitam yang menjadi keluhan masyarakat, (10/1).

Ruas Jalan Rang Kayo Hitam merupakan akses umum bagi masyarakat terutama bagi anak sekolah, dimana jalan tersebut dikategorikan rusak berat yang acapkali membuat pengendara sepeda Motor kecelakaan dilokasi tersebut.

Sehingga Pj Bupati H Mukti Said turun langsung mengechek untuk memastikan ruas jalan tersebut segera dilakukan perbaikan.

Baca Juga  Halal Bihalal Pemkab Merangin Hadirkan Ustadz Ucay, Pj Bupati Ajak Masyarakat Fokus Dengarkan Ceramah

Pj Bupati H Mukti Said saat di lokasi Jalan Rang Kayo Hitam mengatakan, pelaksanaan perbaikan jalan itu, akan di kerjakan dalam tahun 2024 ini mengingat ruas jalan itu merupakan perlintasan khalayak ramai.

” Ini jalan dalam kota sangat memprihatinkan, maka saya ajak kadis PU untuk meninjau langsung, dalam waktu yang tidak lama Insya Allah akan segera di perbaiki,” kata Pj Bupati yang cepat merespon itu.

Bukan hanya itu, H Mukti menyebutkan Ruas Jalan dalam kota yang akan di perbaiki itu terdiri dari tiga titik, diantaranya Ruas jalan Rang Kayo Hitam, Jalan depan Kator lama Bupati dan jalan di depan Rumah dinas Bupati Merangin.

Baca Juga  Lagi-lagi Tim Macan Polres Merangin Amankan Pelaku Narkoba di Pamenang

” Jadi penanganan jalan tersebut ada tiga titik yang akan kita perbaiki diawal 2024 ini, makanya di cek seperti apa kondisinya, khusus jalan depan rumah dinas Insya Allah Minggu depan sudah dikerjakan.” pungkasnya. (Red).

 

Share :

Baca Juga

Berita

Raih WTP Ke Delapan, Pj Bupati Ucapkan Terimakasih Kepada TAPD

Berita

Pj Bupati Merangin Teken NPHD Bersama Kodim 0420 dan Polres Terkait Pengamanan Pilkada 

Berita

Pengajian Rutin ASN di Masjid Bhaitul Makmur, Sekda Berikan Kuis Doorprize

Berita

H Al Haris Santuni Korban Kebakaran di Desa Pelangki

Berita

Komisi lll DPRD Hearing Bersama DPUPR dan BPBD Merangin, Bahas Proyek SMI dan Bencana

Berita

Ngabuburit Ala Remaja Masjid Jami’ Dusun Bangko Dengan Berbagi Tak’jil

Berita

Pasca Lebaran Polres Merangin Semprotkan Disinfektan Cegah Penyebaran Covid-19

Berita

Hamas : Ketua DPD Partai Demokrat Provinsi Jambi Serahkan Berkas Bacaleg