Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada Ahmad Jahfar Ambil Formulir Pendaftaran Cakada di Partai Demokrat Tanjab Barat. Polres Tanjab Barat Ringkus Pelaku Setubuhi Anak Dibawah Umur

Home / Tanjab Barat

Jumat, 14 Agustus 2020 - 11:44 WIB

Kapolres Tanjab Barat Apresiasi Peserta Lomba Pembuatan Masker Merah Putih

TANJAB BARAT – Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH melakukan peninjauan pelaksanaan Lomba Jahit Maker Merah Putih, Kamsi (13/08/20).

“Alhamdulillah, sampai hari ini sudah ada 70 yang mendaftar ikut lomba ini,” kata AKBP Guntur Saputro di sela-sela meninjau peserta lomba di beberapa tempat dalam Kota Kuala Tungkal, Kamsi (13/08/20).

Guntur menyebut, peninjauan dilakukan karena memang peserta lomba jahit masker merah putih tersebut berada di rumah atau di tempat kerja masing-masing guna menghindari kerumunan masa.

Baca Juga  Modus Dijanjikan Menjadi PNS, Gadis Remaja 16 Tahun Asal Palembang Jadi Pelampiasan Nafsu Oknum Guru Honorer

“Kita apresiasi 70 peserta ini secara tidak langsung ikut berperan menjadi pejuang melawan virus corona dalam masa pandemi Covid-19 ini khususnya di Tanjab Barat,” ungkap Guntur.

Lomba menjahit Masker Corak Merah Putih tersebut diselenggarakan Polres Tanjab Barat dalam rangka memeriahkan Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 75.

Tujuan dari lomba ini mendorong masyarakat untuk berjuang dalam mengisi kemerdekaan serta memutus penyebaran covid 19.

Diharapkan ini menjadi satu langkah kecil untuk memutus penyebaran Covid-19 dimana hasil produksi dari masker yang dilombakan akan dibagikan kepada masyarakat.

Baca Juga  Bandar Serta Kurir Narkoba Berhasil Dipikkok Tim Polres Tanjabbarat

“Perlombaan ini sekaligus untuk menjaga keselamatan rakyat di masa pandemi dengan menggelar kegiatan yang murah, terampil dan bermanfaat untuk sesama,” katanya.

Hasil 5 buah pembuatan masker ini akan dikumpulkan ke panitia paling lambat tanggal 15 Agustus 2020 di Mapolres Tanjab Barat untuk dilakukan penilaian.

Selanjutnya dipilih Tiga orang hasil terbaik akan mendapatkan uang pembinaan dan sertifikat pebghargaan dari Kapolres Tanjab Barat.

Penulis/Editor: Ote

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Resmikan Masjid Utsman Tungkal, Safrial: Bisa Menjadikan Pusat Kebudayaan dan Pengetahuan, Kajian Ilmu Serta Ajaran Islam

Tanjab Barat

Peringati Hari Pahlawan,Jetua DPRD Tanjabbarat Tabur Bunga Di Makam Pahlawan Yudha Satria Pengabuan

Tanjab Barat

Polres Tanjab Barat Lakukan Rapid Tes di Lingkup Polsek Betara

Tanjab Barat

Program Kegiatan TPS3R Diduga ada Intervensi Oknum 

Tanjab Barat

Bupati Tanjab Barat Pimpin Langsung Rapat Tim Gugus Tugas Covid-19

Tanjab Barat

Bangunan Pasar Rakyat Dana Miliaran Rupiah Tidak Kunjung di Fungsikan

Tanjab Barat

Hj Fadilah Kunjungi Anak Penderita Stuntng Di RSUD KH Daut Arif Kualatungkal

Daerah

DPC Partai Demokrat Kab. Tanjab Barat kembali memberikan bantuan kepada lansia kurang mampu