Polres Tanjab Barat Amankan Dua Terduga Pelaku Curanmor  Himatel Unbari Bersama Bruin Mengungkap Sudut Kota Jambi Dengan Segala Rahasianya Bupati Anwar Sadat Hadiri Acara Pelepasan 314 Siswa SMA Negeri 1 Tanjab Barat  Anwar Sadat Cakada Pertama mengembalikan Formulir Pendaftaran di DPC Partai Demokrat Tanjab Barat  DPC PPP Tanjab Barat Buka Pendaftaran Bakal Cakada

Home / Tanjab Barat

Jumat, 31 Desember 2021 - 20:25 WIB

Kasus Narkoba Selama Tahun 2021 Mengalami Peningkatan

Bulenon News.Com Tanjab Barat – Perkara tindak pidana narkoba  banyak terjadi sepanjang tahun 2021 diwilayah hukum Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Hal tersebut disampaikan oleh Kapolres Tanjung Jabung Barat, AKBP Muharman Arta saat Press Release akhir tahun, di Mapolres Tanjung Jabung Barat, Kamis (31/12/21).

Ia menyebutkan bahwa, sepanjang tahun 2021 kasus yang paling menonjol yakni kasus narkoba.

” Dibandingkan tahun 2020 lalu, kasus narkoba ditahun 2021 mengalami peningkatan.” Kata Muharman.

Baca Juga  Sekda Tanjabbarat Sampaikan Nota dan PPAS Perubahan Rancangan KUPA APBD 2020

Kapolres menyampaikan, jika kasus narkoba pada tahun 2020 berjumlah 48 kasus dan tahun 2021 berjumlah 60 kasus.”  Naik 12 kasus dari tahun sebelumnya,” Ucapnya.

Dikatakannya, wilayah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, merupakan salah satu pintu masuk transit peredaran narkoba di propinsi Jambi.

” Peredaran narkoba di Tanjabbar bukan hanya di terjadi diwilayah perairan. Namun para pelaku juga memanfaatkan jalur darat khususnya lintas Timur wilayah ulu.” Ungkapnya.

Baca Juga  Selama 33 Tahun Bertugas Di Polres Lingga Kepri Bertemu Teman Seangkatan Di Polres Tanjabbarat

Untuk menindak para pelaku tersebut, kata Muharman, pihaknya sudah berkoordinasi kesetiap polsek dalam menindak para pelaku narkoba.

“Kita akan menindak peredaran narkoba di Tanjab Barat, tentu saja peran dan kerjasama masyarakat sangat kita butuhkan, dalam menindak kejahatan narkoba ini.” Pungkasnya.

 

Penulis/Editor:Amir/Otte

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Satu Cakades Desa Kemuning Tua Di Duga Gunakan Ijazah Paket Aspal, Kadis Dan Kabid Tidak Serius Terima Laporan Panwas

Tanjab Barat

Hari Bayangkara Ke 75 Polres Tanjab Barat Gelar Upacara Ziarah dan Tabur Bunga di Makam Pahlawan.

Tanjab Barat

Dandim 0419 Tanjab Berikan Bantuan Pada Masyarakat Pelosok Desa

Tanjab Barat

DPC Partai Demokrat Tanjabbarat Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Di Tungkal Harapan

Tanjab Barat

Empat Pelaku Judi Jekpot Ditangkap

Tanjab Barat

Bupati Tanjab Barat Panen Raya dan Pengelohan TPA Pemamfaatan Hasil Pupuk Organik

Tanjab Barat

Oknum Anggota DPRD Tanjab barat BA Jadi Terdakwa Dalam Kasus Curi TBS,Jaksa Tuntut 2,6 Tahun

Tanjab Barat

Gelar Sertijab Kakanwil Kemenkumham Jambi, Kakanim kelas II TPI Kuala Tungkal Ucapkan Selamat