Sedang Diperjuangkan, Ratusan Honorer DPRD Tanjab Barat Gelar Doa’ Bersama  Dukung Program Asta Cita Presiden RI, Kapolres Tanjab Barat Bersama Forkopimda Laksanakan Tanam Jagung Anggota DPRD Tanjab Barat Buka Turnamen Voli Desa Adi Purwa Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Masjid Nurul Huda, BTN Selempang Merah Tekankan OPD Percepat Pelaksanaan Program Pembangunan, Bupati Berharap Berjalan Efektif Demi Kesejahteraan Masyarakat.

Home / Berita

Senin, 18 Maret 2024 - 16:26 WIB

Pj Bupati Merangin Pantau Keterampilan Anak Menjahit dan Mengelas di BLK

 

BANGKO-BULENONNEWS.COM. Pj Bupati Merangin H Mukti membekali anak-anak putus sekolah dengan berbagai keterampilan, sebagai bekal untuk mendapatkan penghasilan. Hal tersebut seperti yang terlihat di Balai Latihan Kerja (BLK) Merangin, Senin (18/3).

Sebanyak 16 orang remaja putri dibekali dengan keterampilan menjahit. ‘’Pelatihan menjahit ini dapat mendorong faktor ekonomi, paling tidak bisa membuat baju untuk suaminya jika sudah menikah,’’ujar Pj Bupati Merangin H Mukti.

Remaja putri yang mengikuti pelatihan menjahit itu, tidak hanya berasal dari Kecamatan Bangko, tapi juga merata hampir dari semua kecamatan dalam Kabupaten Merangin.

Baca Juga  Dewan Yakin, Nalim-Nilwan Unggul di Tabir Raya

Diharapkan H Mukti usai mengikuti pelatihan tersebut, para remaja putri tersebut bisa langsung menerapkan keahlian menjahit itu ke tengah-tengah masyarakat, sehingga bisa mendapatkan penghasilan baru bagi pelakunya.

Kembangkan terus pinta Pj bupati, keahlian yang sudah dimiliki sehingga akan menjadi tenaga kerja yang mahir. ‘’Bagi yang nanti akan membuka usaha jahitan, tentunya akan lebih maju jika kita lebih menguasai bidang tersebut,’’terang H Mukti.

Baca Juga  Nalim-Nilwan Bergema, Kota Bangko Jadi Lautan Manusia

Selain menjahit di BLK itu juga dilakukan pelatihan mengelas bagi remaja-remaja putra. Tujuan pelatihan mengelas itu juga sama, agar remaja-remaja putra itu mendapat keahlian sebagai bekal untuk mendapatkan penghasilan.

Tampak hadir mendampingi Pj bupati pada kunjungan ke BLK tersebut, Sekdin Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Merangin Tugiran, Kabid Tenaga Kerja Rusli dan Kabag Pemerintahan Setda Merangin Siahaan. (Red).

Share :

Baca Juga

Berita

519 Kafilah Berkompetisi di MTQ ke-50 Tingkat Kabupaten Merangin, Dibuka Pj Bupati H Mukti

Berita

Taat Pajak, Merangin Raih Penghargaan Terbaik I Dari Taspen

Berita

Tingkatkan Patroli Cyber Menuju Pilkada Aman dan Damai,Kapolres Tanjab Barat Ingatkan Agar Bijak Dalam Bermedia Sosial

Berita

Inflasi Merangin Minggu ini Turun, IPH Diangka 0,128

Berita

H Mukti Lepas Trabas Anting Trail Adventure 2024

Berita

Bocah 5 Tahun Meninggal Digigit Ular Berbisa di Merangin

Berita

Breaking News.. Mayat Pria DitemukanTewas Di Kebun Sayur Bangko

Berita

Sempat di Isukan Koalisi Menawan Kecewa, Bong Fendi : Kita Saat Ini Semakin Kompak