Bupati Anwar Sadat Hadiri Diklat Revolusi Mental Pembangunan Karakter Bangsa Indonesia  Wabup Tanjab Barat hadiri Halal Bihalal APDESI Provinsi Jambi Wabup Harian Hadiri Acara Pra Penilaian Kinerja Upaya Percepatan Penurunan Stunting Bupati  Lantik dan Pengambilan Sumpah Jabatan Penjabat Sekda Tanjab Barat  Bupati Tanjab Barat Buka MTQ ke-53 Desa Pembengis

Home / Pemerintahan

Senin, 19 September 2022 - 20:47 WIB

Bupati Tanjab Barat Singgung Kinerja Camat dan Lurah Lambatnya Koordinasi Berbagai Persoalan

TANJABBARAT, BULENONNEWS.COM – Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), Anwar Sadat singgung kinerja para camat dan lurah soal lambatnya koordinasi terkait berbagai persoalan.

Hal ini disajikan Anwar Sadat dalam sambutannya di rapat koordinasi pendataan awal registrasi sosial ekonomi 2022 Badan Pusat Statistik (BPS) Tanjab Barat. Senin (19/09/22).

Bupati juga menyebutkan lurah dan camat lebih ditingkatkan koordinasi baik di tingkat kelurahan hingga ke RT.

Baca Juga  Apakah Nama Anda di Catut Parpol Cek link di Bawah ini dan Lapor Ke Bawaslu

“Masak iya, misalnya kebakaran saya sudah dapat informasi camat belum dapat ini,” katanya.

Lanjutnya, Jika koordinasi secara vertikal berjalan dengan baik maka akan berdampak pada kinerja yang baik.

“Bahkan, sampai ke tingkat desa hingga Rt. Misal kebakaran Rt nya belum ada atau masih di kebun jadi datanya bisa ke yang lain,” ujarnya.

Selain itu, Bupati juga menyentil kelemahan data yang ada di instansi di Tanjab Barat. Ia mencontohkan saat akan pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada Agustus lalu.

Baca Juga  Bupati Bersama Gubernur Laksanakan Gerakan Panen Cabai Desa Lubuk Terentang

“Data kependudukan Dinas PMD tanya datanya ke KPU saya tanya kenapa ke KPU kenapa tidak ke capil. Katanya KPU lebih akurat. Artinya ini perlu diperbaiki lagi data kita.” Tandasnya.*

Penulis /Editor :Amir /Otte

 

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Pemkab Tanjab Barat Siapkan SDM Unggul,Menuju Generasi Emas Bebas Stunting Tahun 2025

Pemerintahan

Bupati Anwar Sadat Tinjau Normalisasi Selokan di Sekitar Jalan Hidayat

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Hadiri Kegiatan Vaksinasi Gotong Royong di PT LPPPI

Meraingin

Bupati Merangin Kembali Salurkan Bantuan Korban Kebakaran di Tabir

Meraingin

Soal Rancangan Perubahan KUA-PPAS Lambat Dibahas, Ini Kata Bupati.

Pemerintahan

IPNU dan IPPNU Tanjabbar dilantik, Anwar Sadat Beri Ucapan Selamat dan Apresiasi

Pemerintahan

Bupati Didampingi Ketua Dekranasda Tanjab Barat Buka Pelatihan Pembuatan Batik

Pemerintahan

Bupati Tanjab Barat Laksanakan Safari Subuh Di Masjid Hidayatul Muslimin